Trimegah Bangun Persada Bakal Melantai di Bursa, Tawarkan Dividen Minimal 30 Persen dari Laba Bersih TempoBisnis
TEMPO.CO, Jakarta - PT Trimegah Bangun Persada Tbk akan melantai di Bursa Efek Indonesia atau BEI pada bulan depan. Perusahaan nikel ini menawarkan dividen minimal 30 persen dari laba bersih.'Perseroan telah membagikan dividen sejak tahun 2012 dan akan melakukan pembagian dividen menggunakan tahun buku 2022 yang akan dibagikan pada tahun 2023,' kata Presiden Direktur PT Trimegah Bangun Persada Tbk, Roy A. Arfandy dalam keterangan persnya pada Jumat, 17 Maret 2023.
Ini meningkat 255,82 persen dibanding periode yang sama tahun sebelumnya sebesar Rp 65 miliar. Selain itu, perusahaan nikel ini menekan beban penjualan, umum, dan administrasi sebesar 9,05 persen dari Rp 873,45 miliar menjadi Rp 794,43 miliar.Sedangkan laba periode berjalan NCKL melesat 207,95 persen dari Rp 1,39 triliun per November 2021 menjadi Rp 4,30 triliun per 30 November 2022. Laba per saham kemudian ikut naik dari Rp 23,16 per lembar saham menjadi Rp 78,63.
Philippines Latest News, Philippines Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Harita Nickel (NCKL) Target Pendapatan Naik Dua Kali Lipat pada 2023Kenaikan produksi Trimegah Bangun Persada (NCKL) atau Harita Nicket akan diikuti dengan kenaikan pendapatan pada 2023.
Read more »
IPO di Bursa,Trimegah Bangun Persada Incar Dana Rp 9,7Triliun |Republika OnlineMelepas saham kepublik melalui IPO sebanyak-banyaknya 12,1 lembar miliar
Read more »
Entitas Harita Nickel Trimegah Bangun Persada IPO Rp 9,7 TriliunEntitas Harita Nickel, PT Trimegah Bangun Persada Tbk (NCKL) berencana melakukan penawaran umum saham perdana (initial public offering/IPO).
Read more »
Janji Langsung Bagi Dividen Usai IPO, Intip Kinerja Emiten Nikel Ini |Republika OnlinePT Trimegah Bangun Persada Tbk (NCKL) akan menggelar IPO.
Read more »
Bersiap IPO, Trimegah Bangun Persada Bidik Dana Segar Rp 9,7 TriliunDana hasil IPO akan digunakan mendukung penyelesaian konstruksi proyek, menambah kapasitas produksi, melunasi sebagian pinjaman, serta tambahan modal kerja perseroan.
Read more »
Raksasa Nikel Grup Harita Mau IPO, Incar Dana Rp 15 TTrimegah Bangun Persada (NCKL) akan melantai di bursa dengan melepaskan sebanyak 12,09 miliar saham atau meraup pendanaan maksimal Rp 15,11 triliun.
Read more »