Jaksa Penuntut Umum KPK menuntut hak politik Gubernur Papua nonaktif Lukas Enembe dicabut selama 5 tahun.
Jaksa Penuntut Umum atau JPU pada Komisi Pemberantasan Korupsi menuntut majelis hakim Pengadilan Tindak Pidana Korupsi Jakarta menuntut terdakwa kasus dugaan suap dan gratifikasi Lukas Enembe dengan hukuman pidana 10 tahun dan 6 bulan penjara.
Tak cukup sampai di situ, jaksa pun meminta Lukas Enembe untuk membayar uang pengganti senilai Rp47.833.485.350. Uang pengganti itu harus dibayarkan selambat-lambatnya tiga bulan setelah putusan dibacakan. "Dalam hal terdakwa saat itu terpidana tidak mempunyai harta benda yang mencukupi untuk membayar uang pengganti, maka dipidana penjara selama tiga tahun," ujar Jaksa.Dalam perkara ini, Lukas dinilai jaksa terbukti secara sah dan meyakinkan menurut hukum bersalah melakukan tindak pidana korupsi.
Philippines Latest News, Philippines Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Lukas Enembe Bakal Dituntut Jaksa Hari Ini Terkait Kasus GratifikasiRencananya sidang tuntutan Lukas Enembe bakal digelar sekira pukul 11.00 WIB dengan nomer perkara 53/Pid.Sus-TPK/2023/PN Jkt.Pst.
Read more »
Diingatkan Jangan Ngamuk Lagi di Sidang, Hakim ke Lukas Enembe: Jangan Potong Jaksa Baca Tuntutan!"Jangan saudara potong atau beri komentar pada saat penuntut umum membacakan surat tuntutannya, ya saudara paham ya."
Read more »
Hakim Ingatkan Lukas Enembe Tak Potong Omongan Jaksa saat Bacakan TuntutanMajelis Hakim Pengadilan Tipikor pada PN Jakarta Pusat, mengingatkan ke terdakwa Lukas Enembe, agar tidak memotong atau menanggapi langsung saat JPU KPK membaca tuntutan.
Read more »
Hakim Ingatkan Lukas Enembe Tak Potong Ucapan Jaksa Saat Bacakan TuntutanKepada Lukas Enembe, Rianto mengatakan, dirinya berhak mengajukan keberatan atas tuntutan. Namun, kesempatan itu diberikan setelah pembacaan tuntutan rampung.
Read more »
Jaksa Minta Hakim Berikan Vonis Larangan Tempati Jabatan Publik Kepada Lukas EnembeJPU meminta Majelis Hakim memberikan Lukas Enembe dengan pidana tambahan pencabutan hak dipilih dalam jabatan publik selama 5 tahun.
Read more »
Jaksa KPK Tuntut Hak Politik Lukas Enembe Dicabut Selama 5 TahunJaksa KPK menuntut agar terdakwa kasus dugaan suap dan gratifikasi Lukas Enembe dicabut hak politiknya selama lima tahun.
Read more »