Mantan Plt Kadis ESDM Bangka Belitung Jadi Tersangka Baru Korupsi Timah

Korupsi Timah News

Mantan Plt Kadis ESDM Bangka Belitung Jadi Tersangka Baru Korupsi Timah
Plt Kadis ESDM
  • 📰 mediaindonesia
  • ⏱ Reading Time:
  • 26 sec. here
  • 3 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 17%
  • Publisher: 92%

Kejagungkembali menetapkan satu tersangka baru kasus dugaan korupsi timah penyalahgunaan izin usaha pertambangan IUP PT Timah

TIM penyidik dari Direktorat Penyidikan Jaksa Agung Muda Bidang Tindak Pidana Khusus kembali menetapkan satu tersangka baru kasus dugaan penyalahgunaan izin usaha pertambangan PT Timah. Tersangka berinisial SPT itu merupakan mantan Plt Kepala Dinas Energi dan Sumber Daya Mineral Provinsi Kepulauan Bangka Belitung periode Januari 2020 – Juni 2020.

“Adapun kasus posisi yang berkaitan dengan tersangka SPT yaitu pada tahun 2020, SPT selaku Plt Kadis ESDM Bangka Belitung secara melawan hukum telah bersekongkol dengan oknum PT. Timah Tbk untuk menyetujui Rencana Kerja dan Anggaran Biaya meski tidak sesuai ketentuan,” jelas Kepala Pusat Penerangan Hukum Kejagung Harli Siregar di Jakarta, Selasa .

JPU telah menerima jadwal penetapan sidang terhadap terdakwa Harvey Moeis dalam perkara dugaan tindak pidana korupsi pengelolaan tata niaga timah.

We have summarized this news so that you can read it quickly. If you are interested in the news, you can read the full text here. Read more:

mediaindonesia /  🏆 2. in İD

Plt Kadis ESDM

Philippines Latest News, Philippines Headlines

Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.

Eks Plt Kadis ESDM Babel ditetapkan sebagai tersangka baru kasus timahEks Plt Kadis ESDM Babel ditetapkan sebagai tersangka baru kasus timahPenyidik Jampidsus Kejaksaan Agung menetapkan mantan Plt Kepala Dinas ESDM Provinsi Bangka Belitung berinisial SPT sebagai tersangka baru dalam kasus dugaan ...
Read more »

3 Mantan Kadis ESDM Babel Diseret Ke Pengadilan Kasus Korupsi Timah Rugikan Negara Rp 300 Triliun3 Mantan Kadis ESDM Babel Diseret Ke Pengadilan Kasus Korupsi Timah Rugikan Negara Rp 300 TriliunOleh jaksa, ketiga mantan Kadis ESDM Bangka Belitung itu didakwa memperkaya diri sendiri, orang lain, atau korporasi dengan menyalahgunakan kewenangan
Read more »

Mantan Kadis ESDM bantah lakukan korupsi pengelolaan timahMantan Kadis ESDM bantah lakukan korupsi pengelolaan timahKepala Dinas Energi dan Sumber Daya Mineral (Kadis ESDM) Provinsi Bangka Belitung periode 2021–2024 Amir Syahbana membantah melakukan korupsi dalam ...
Read more »

Mantan Kadis ESDM bantah setujui RKAB tambang liar di wilayah PT TimahMantan Kadis ESDM bantah setujui RKAB tambang liar di wilayah PT TimahKepala Dinas Energi dan Sumber Daya Mineral (Kadis ESDM) Provinsi Bangka Belitung periode 2015–2019 Suranto Wibowo membantah telah menyetujui Rencana ...
Read more »

Sidang Kasus Korupsi Timah, Eks Kadis ESDM Kepulauan Babel: Harusnya Hanya Sanksi AdministrasiSidang Kasus Korupsi Timah, Eks Kadis ESDM Kepulauan Babel: Harusnya Hanya Sanksi AdministrasiMenurut Lauren, kliennya yang merupakan mantan Kepala Dinas ESDM Provinsi Kepulauan Bangka Belitung hanya melakukan pelanggaran administrasi
Read more »

Sidang Perdana Kasus Timah Digelar Rabu 31 Juli 2024, 3 Kadis ESDM Babel Akan DiadiliSidang Perdana Kasus Timah Digelar Rabu 31 Juli 2024, 3 Kadis ESDM Babel Akan DiadiliTiga terdakwa yang akan menjalani sidang perdana kasus korupsi Timah yakni, mantan Kepala Dinas Energi dan Sumber Daya Mineral (Kadis ESDM) Provinsi Bangka Belitung.
Read more »



Render Time: 2025-02-24 20:35:41