Aksi beli bersih (net buy) investor asing pada perdagangan perdana pekan ini, Senin (23/3/2023), mencapai Rp115,62 miliar.
Masuknya investor asing dari bursa memperpanjang tren pertambahan dana asing ke IHSG, khususnya yang terjadi di pasar reguler. Dalam sepekan asing tercatat mengoleksi saham RI senilai Rp1,13 triliun, dengan aksi beli bersih asing di pasar reguler mencapai Rp3,56 triliun.
Lebih panjang lagi, sejak awal tahun, asing juga tercatat masih menimbun Rp3,66 triliun saham RI di seluruh pasar. Tiga saham yang paling banyak dibeli asing kemarin adalah Bank Negara Indonesia atau BNI dengan aksi beli senilai Rp147,2 miliar. Lalu diikuti oleh emiten bank swasta terbesar Indonesia Bank Central Asia atau BCA yang dibeli asing Rp145,4 miliar dan emiten pertambangan Aneka Tambang dengan jual bersih asing Rp69,8 miliar.
Ramainya investor asing yang memborong saham Indonesia ini tak sejalan dengan pergerakan IHSG. Pada Senin kemarin, IHSG kembali ditutup merah atau melemah 0,79% ke harga Rp6.708,933. Emiten perdagangan ritel produk elektronik Damai Sejahtera Abadi menjadi emiten yang tekoreksi paling dalam sebesar 6,98%.
Philippines Latest News, Philippines Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Pekan Lalu IHSG Cerah, Berikut 10 Saham Yang Diborong AsingIHSG berhasil menguat setelah merosot dalam empat minggu beruntun. IHSG ditutup menguat 1,06% ke level 6.762 pada penutupan perdagangan Jumat (24/3/2023).
Read more »
Kala IHSG HIjau, 10 Saham Ini Malah Rajin Dilego AsingAstra International (ASII), Adaro (ADRO) dan ITMG menjadi saham yang paling banyak dilepas (net sell) oleh investor asing pda perdagangan Jumat (24/3/2023)
Read more »
IHSG Diprediksi Menguat Hari Ini, Cermati Saham-Saham BerikutSentimen dovish dari The Fed dan proyeksi kinerja emiten yang membaik menjadi segelintir katalis penggerak IHSG hari ini, Senin (27/3/2023).
Read more »
Investor Jumbo yang Ikut Serok Saham Avian (AVIA)Di tengah aksi borong Keluarga Tanoko si saham Avian (AVIA), sejumlah investor jumbo juga melakukan akumulasi.
Read more »
Aksi Korporasi Warnai Bursa Sepekan, Akulaku Borong Saham BBYB hingga Obligasi ProtelindoBEI mencatat sejumlah aksi korporasi yang dilakukan para emiten dalam sepekan perdagangan, 20-24 Maret 2023. Hal ini tercatat pada Keterbukaan Informasi BEI. Bursa...
Read more »
Konglomerat Wijono Tanoko Borong Saham Cat Avian (AVIA) Rp20,29 MiliarWijono Tanoko melalui perusahaan pengendali PT Avia Avian Tbk. (AVIA), PT Wira Laju Rezeki, menambah porsi kepemilikan saham AVIA.
Read more »