Dipinjam dari Burnley pada Januari 2023 lalu, Wout Weghorst diplot sebagai pengganti Cristiano Ronaldo di Man United. Ia lebih berguna daripada CR7? 👀
BOLASPORT.COM - Legenda Manchester United, Gary Neville, menilai bahwa Wout Weghorst lebih berguna dibandingkan dengan Cristiano Ronaldo, tetapi karena ada alasan di baliknya.Dipinjam dari Burnley pada Januari 2023 lalu, penyerang asal Belanda itu diplot sebagai pengganti Cristiano Ronaldo.
Sejauh ini, kontribusinya dianggap penting bagi permainan tim meski seret gol mengingat Weghorst adalah seorang striker.Menurut Gary Neville, kedatangan Weghorst seperti halnya keanehan bagi Man United. Menggantikan tugas Ronaldo yang sudah punya nama besar adalah hal yang sulit, tetapi bisa dilakukannya.Neville menilai peran Weghorst lebih krusial dibandingkan Ronaldo dari segi tim, tetapi perbedaannya tidak terlalu signifikan.
Eks kapten Setan Merah membandingkan peran mereka dalam 19 partai terakhirnya kala bermain sebagai starter di United.
Philippines Latest News, Philippines Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
'Wout Weghorst Kurang Berkualitas, Tak Cocok untuk MU'Pemain Manchester United, Wout Weghorst, kembali mendapatkan kritik. Pesepakbola Belanda itu dinilai kurang kualitas!
Read more »
Tidak Puas, Cristiano Ronaldo dan Georgina Rodriguez Jual Jet PribadiCristiano Ronaldo dan Georgina Rodriguez telah menjual jet pribadi mereka, yakni Gulfstream G200, dan ingin membeli jet yang lebih besar.
Read more »
Profil Al-Wehda, Klub asal Mekkah Rival Cristiano Ronaldo di Liga Arab SaudiProfi Al-Wehda yang merupakan klub asal Kota Suci Mekkah akan dibahas dalam artikel ini. Mereka merupakan salah satu rival dari Al-Nassr di Liga Arab Saudi. Profi...
Read more »
3 Alasan Cristiano Ronaldo Senang setelah Duel dengan Lionel Messi di Tanah ArabMegabintang Al-Nassr, Cristiano Ronaldo mengaku ada tiga hal yang membuatnya senang setelah melakoni duel melawan tim yang diperkuat Lionel Messi, Paris Saint Germain...
Read more »
Graham Potter Dipecat, Cristiano Ronaldo Minta MaafSejumlah artikel sepakbola menarik perhatian pembaca VIVA.co.id, Senin 3 April 2023. Dari fakta mengerikan pemecatan Potter hingga permintaan maaf Cristiano Ronaldo.
Read more »
MU Siap Saingi Chelsea Dapatkan Titisan Cristiano RonaldoBintang Atletico Madrid itu dipinjamkan ke Chelsea hingga akhir musim. Kontrak kesepakatan pemain Portugal itu tidak termasuk opsi permanen oleh Chelsea.
Read more »