Toyota Catat Rekor Produksi Global pada Mei 2023, Penjualan Melonjak 11 Persen

Philippines News News

Toyota Catat Rekor Produksi Global pada Mei 2023, Penjualan Melonjak 11 Persen
Philippines Latest News,Philippines Headlines
  • 📰 Bisniscom
  • ⏱ Reading Time:
  • 34 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 17%
  • Publisher: 59%

Produksi kendaraan Toyota melonjak 35 persen year-on-year (yoy) pada Mei 2023 menjadi 947.874 kendaraan, sedangkan penjualan naik 11 persen.

Bagikan Facebook Twitter WhatsApp Linkedin Telegram Tautan Tersalin A- A+ Bisnis.com, JAKARTA – Toyota Motor Corp mencatat lonjakan produksi global ke rekor tertinggi pada bulan Mei 2023, didorong oleh semakin meredanya gangguan pasokan.

Menurut pernyataan perusahaan, produksi mobil Toyota dan Lexus mencapai 847.000 unit, angka ini secara umum sejalan dengan perkiraan perusahaan. "Untuk menanggapi permintaan yang kuat, kami telah meningkatkan produksi domestik dan juga global, sehingga mencatat rekor produksi tertinggi di bulan Mei," ungkap Toyota dalam pernyataan resminya.

Secara terpisah, Honda Motor Co. melaporkan produksi bulan Mei juga naik 35 persen yoy menjadi 329.066 kendaraan, kenaikan bulanan ketiga berturut-turut. Penjualan global untuk produsen mobil terbesar kedua di Jepang ini naik 24 persen menjadi 325.641 unit, ditopang oleh kinerja yang kuat di AS.

We have summarized this news so that you can read it quickly. If you are interested in the news, you can read the full text here. Read more:

Bisniscom /  🏆 23. in İD

Philippines Latest News, Philippines Headlines

Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.

Produksi Mobil di Indonesia Mei 2023 Naik 59,2 PersenProduksi Mobil di Indonesia Mei 2023 Naik 59,2 PersenProduksi beberapa pabrik mobil di Indonesia alami kenaikan pada Mei 2023 sekitar 59 persen jika dibandingkan dengan bulan sebelumnya
Read more »

Penjualan Toyota Motor Melesat 10% di Mei 2023, Kok Bisa?Penjualan Toyota Motor Melesat 10% di Mei 2023, Kok Bisa?Toyota Motor melaporkan adanya lonjakan sebanyak 10% dalam penjualan global pada bulan Mei 2023 jika dibandingkan dengan tahun sebelumnya.
Read more »

Liga Esports Nasional 2023 Diluncurkan, Peserta Umum Bisa Ikut BerkompetisiPengurus Besar Esports Indonesia (PBESI) membuka Liga Esports Nasional 2023 di Jakarta, Selasa, 28 Juni 2023.
Read more »

Daftar Pemain Asing Klub Liga 1 2023-2024, Persija Mengkhawatirkan - Bolasport.comDaftar Pemain Asing Klub Liga 1 2023-2024, Persija Mengkhawatirkan - Bolasport.comPersija Jakarta sejauh ini baru memiliki 3 pemain asing. Adapun beberapa tim lain telah melengkapi kuota pemain asingnya seperti Persib Bandung, Persebaya Surabaya, dan Persis Solo. Untuk lebih jelasnya, yuk cek daftar pemain asing tim Liga 1 2023-2024. 👇
Read more »

Jadwal Siaran Langsung Pekan ke-1 BRI Liga 1 2023/2024 di Indosiar, 1-3 Juli 2023 - Bola.netJadwal Siaran Langsung Pekan ke-1 BRI Liga 1 2023/2024 di Indosiar, 1-3 Juli 2023 - Bola.netJadwal siaran langsung pekan ke-1 BRI Liga 1 2023/2024 di Indosiar!
Read more »

Utang Pemerintah Capai Rp7.787 Triliun Mei 2023, Turun Rp62,38 TriliunUtang Pemerintah Capai Rp7.787 Triliun Mei 2023, Turun Rp62,38 TriliunPenurunan posisi utang pemerintah Indonesia pada Mei 2023 akibat pembayaran cicilan pokok utang yang lebih besar dari penerbitan utang baru.
Read more »



Render Time: 2025-03-05 00:58:36