Pelatih timnas U-24 Indonesia Indra Sjafri mengaku masih bingung kenapa wasit menganulir gol yang dicetak Ramadhan Sananta.
Timnas U-24 Indonesia dipastikan langkahnya terhenti di babak 16 besar Asian Games 2022.
Kepastian ini didapatkan tim Merah Putih seusai menelan kekalahan 0-2 dari Uzbekistan melalui perpanjangan waktu di Shangcheng Sports Centre Stadium, Hangzhou, China, Kamis . Tim asuhan Indra Sjafri ini memang telah berjuang hingga akhir karena pada waktu normal pun timnas U-24 Indonesia masih mampu menahan Uzbekistan 0-0.
Baca Juga: Hasil Asian Games 2022 - Parkir Bus Dibobol Pemain Uzbekistan yang Baru Masuk 2 Menit, Timnas U-24 Indonesia Gagal ke 8 BesarNamun, pemain timnas U-24 Indonesia sempat berhasil menekan Uzbekistan hingga akhirnya Rizky Ridho dan kawan-kawan berhasil menyamakan kedudukan.Gol ini tercipta melalui tendangan bebas Rizky Ridho dan langsung disambut dan ditanduk oleh Sananta ke gawnag Uzbekistan.
Bahkan gol Sananta itu langsung disambut riang oleh para pemain timnas U-24 Indonesia hingga sang pelatih Indra Sjafri.
Philippines Latest News, Philippines Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Ada Ramadhan Sananta, Indra Sjafri Pede Timnas Indonesia U-24 Hajar Uzbekistan"Kami sudah menyiapkan game plan dari hasil laporan tim analis tentang kualitas pemain-pemain Uzbekistan," kata Indra Sjafri.
Read more »
Timnas Indonesia vs Uzbekistan, Ketum NOC Indonesia Sebut Indra Sjafri Punya Aura Winning SpiritOkto, sapaan akrabnya memberikan suntikan motivasi kepada Garuda. Ia meyakini Timnas U-24 dapat tampil lebih baik pada laga esok lawan Uzbekistan
Read more »
Jelang Lawan Uzbekistan, Timnas Indonesia U24 Terkenang 8 Besar Piala Asia U19 dan Asian Games 2018Pelatih Timnas Indonesia U24 Indra Sjafri terkenang kesuksesan Indonesia sebelum menghadapi Uzbekistan.
Read more »
Indra Sjafri Siapkan Antisipasi Lawan Uzbekistan, Ramadhan Sananta Sudah Ikut LatihanPelatih Timnas Indonesia U24 Indra Sjafri telah mengungkapkan telah menyiapkan antisipasi untuk lawan Uzbekistan.
Read more »
Kata Indra Sjafri Mengenai Kondisi Ramadhan Sananta, Bakal Diturunkan Lawan Uzbekistan?Pelatih Timnas Indonesia U24 Indra Sjafri mengungkapkan mengenai kondisi Ramadhan Sananta setelah bergabung dengan tim di Asian Games 2022.
Read more »
Kelemahan Timnas Indonesia Besutan Indra Sjafri di Asian Games 2022, Apa Saja?Timnas Indonesia menelan dua kekalahan dari tiga laga di fase grup.
Read more »