Litbang Kompas kembali merilis hasil survei terkait elektabilitas bakal capres di Pilpres 2024. Nama Ganjar Pranowo ungguli Prabowo Subianto dan Anies Baswedan.
Dalam survei yang diselenggarakan pada 27 Juli hingga 7 Agustus 2023, elektabilitas Ganjar sebesar 34,1 persen. Sedangkan Prabowo sebesar 31,3 persen dan Anies sebesar 19,2 persen.
“Dalam skema pilihan terhadap tiga nama, Ganjar memperoleh 34,1 persen,” ujar peneliti Litbang Kompas Bambang Setiawan dikutip Senin, 21 Agustus 2023.Selanjutnya dalam simulasi lima nama, Ganjar juga berada di posisi pertama dengan elektabilitas sebesar 31,8 persen. Kemudian diikuti oleh Prabowo sebesar 27,8 persen, Anies sebesar 15,6 persen.
Sedangkan Gubernur Jabar Ridwan Kamil berada di posisi keempat dengan elektabilitas sebesar 7,9 persen, dan Menparekraf Sandiaga Uno sebesar 2,7 persen.Cak Imin Temui Ganjar, PKB: Komunikasi dengan Siapa pun Boleh, yang Tak Boleh Berkhianat Dalam simulasi 10 nama, Ganjar memperoleh 29,6 persen, Prabowo sebesar 27,1 persen, Anies sebesar 15,2 persen, RK sebesar 6,3 persen, dan Sandiaga sebesar 2 persen.
Selanjutnya Ketum Demokrat Agus Harimurti Yudhoyono sebesar 1,8 persen, Menteri BUMN Erick Thohir dan Mensos Tri Risma Harini sebesar 1,7 persen. Nama lainnya adalah Ketua DPR Puan Maharani sebesar 1 persen dan Ketum Golkar Airlangga Hartarto sebesar 0,2 persen.
Philippines Latest News, Philippines Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Survei Litbang Kompas Terbaru: Elektabilitas Ganjar 24,9%, Prabowo 24,6%, Anies 12,7%Elektabilitas Ganjar 24,9%, Prabowo 24,6%, Anies 12,7%.
Read more »
Survei Litbang Kompas: Ganjar dan Prabowo Bersaing, Anies KetigaSurvei Litbang Kompas sepanjang 27 Juli-7 Agustus menyatakan elektabilitas Ganjar Pranowo mengalami kenaikan dibanding sebelumnya. Bersaing ketat dengan Prabowo
Read more »
Survei Litbang Kompas: Ganjar Unggul di Jawa, Prabowo Kuasai Luar JawaMeski Prabowo unggul di Jabar dan Banten, presentase keseluruhan tetap kalah dari Ganjar yang menguasai Jateng, Jatim dan DI Yogyakarta.
Read more »
Survei Litbang Kompas Agustus: Ganjar dan Prabowo Bersaing Ketat, Anies Baswedan Terjun BebasDalam survei teranyar, bakal calon presiden dari PDIP Ganjar Pranowo dan Gerindra Prabowo Subianto bersaing ketat.
Read more »
Survei Litbang Kompas: Head To Head Ganjar Vs Prabowo, Siapa Menang?Kali ini survei simulasi pertarungan satu lawan satu antara tiga calon presiden teratas, yaitu Ganjar Pranowo, Prabowo Subianto, dan Anies Baswedan.
Read more »
Litbang Kompas: Head to Head dengan Ganjar dan Anies, Prabowo UnggulSurvei terbaru Litbang Kompas menunjukkan Prabowo Subianto unggul dalam skema head to head dengan Ganjar Pranowo maupun Anies Baswedan.
Read more »