Sri Mulyani mengatakan, kasus bangkrutnya Silicon Valley Bank di Amerika Serikat menjadi pelajaran bagi dunia perbankan di Indonesia.
Sri Mulyani mengatakan, belajar dari kasus Silicon Valley Bank, Kementerian Keuangan bersama Bank Indonesia , Otoritas Jasa Keuangan , Lembaga Penjamin Simpanan menjadi Lebih waspada dan melakukan kajian di sektor perbankan.
"Ketika siklus sedang turun bisa jadi masalah menjadi lebih buruk, ketika siklus naik masalah bisa tambah panas. Jadi ini adalah tantangan membuat kebijakanantara fiskal dan moneter, tapi itu hanya bisa diselesaikan saat sektor keuangan stabil," ucap dia.
Philippines Latest News, Philippines Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Usai Silicon Valley Bank dkk Kolaps, Sri Mulyani: Kami Dalami dan Terus Lakukan Stress TestKSSK terus memperhatikan masalah bank di AS dan Eropa karena ada kemungkinan neraca mereka berubah usai Silicon Valley Bank (SVB) kolaps.
Read more »
Bos BRI (BBRI) Ungkap Lima Poin Penting dari Bangkrutnya Silicon Valley BankKrisis perbankan global seperti SVB di AS hingga Credit Suisse di Eropa memberi sentimen negatif ke bank domestik.
Read more »
Silicon Valley Bank Kolaps, Dampaknya Bakal Merembet ke RI?Ambruknya Silicon Valley Bank (SVB) menyita perhatian dunia. Bagaimana dampaknya ke Indonesia
Read more »
Soroti Kolapsnya Silicon Valley Bank, Ketua OJK: Kita Harus Lebih WaspadaKetua OJK menilai sektor perbankan harus lebih waspada usai Silicon Valley Bank bangkrut.
Read more »
Pergerakan Harga Emas Hari Ini saat The Fed Investigasi Silicon Valley BankEmas hari ini berpeluang dibeli selama bergerak di atas level support di US$1.966 per troy ounce.
Read more »
Tim Internal The Fed Gelar Peninjauan Terpisah Terhadap Silicon Valley BankPeninjauan ini merupakan langkah terpisah dari investigasi SVB yang dipimpin oleh Wakil Ketua The Fed bidang Pengawasan.
Read more »