Ibu Negara Iriana Jokowi terlihat tersenyum saat Perdana Menteri (PM) Timor Leste Xanana Gusmao mencium tangannya saat tiba di Jakarta Convention Center (JCC) Senayan, Jakarta untuk mengikuti Konferensi Tingkat Tinggi (KTT) ke-43 ASEAN.
BACA JUGA: Viral Momen Manis Jokowi Mencari Tangan Iriana untuk Digenggam, Masyarakat Doakan Selalu Romantis hingga Ajal Memisahkan BACA JUGA: Okky Lukman Kegirangan Dikirimi Iriana Jokowi Hadiah Usai Jadi MC di Istana Berkebaya, Isinya Bikin Warganet Iri Baca JugaSaat tiba, Xanana disambut oleh Presiden Jokowi dan Iriana Jokowi. Dia lebih dulu mencium tangan Iriana kemudian bersalaman dengan Jokowi. Wajah Iriana pun terlihat tersenyum.
Berikutnya, PM Malaysia Anwar Ibrahim, PM Vietnam Pham Minh Chinh, PM Timor Leste Xanana Gusmao, PM Cook Island Mark Brown, Presiden Banglades Mohammed Shahabuddin, dan Sultan Brunei Darussalam Hassanal Bolkiah. Usai bersalaman dengan para pemimpin negara, Jokowi, Iriana, dan pemimpin negara serta pendamping melakukan sesi foto bersama. Setelah itu, Jokowi mempersilahkan pemimpin negara untuk masuk ke venue pembukaan KTT ke-43 ASEAN.
"Akhir-akhir ini saya sering mendengar pertanyaan publik terkait ASEAN yaitu, apakah ASEAN akan terpecah dan tidak bisa bersatu, apakah kapal ASEAN mampu terus melaju," kata Jokowi saat menyampaikan pidato di depan para pemimpin negara ASEAN, sebagaimana disiarkan di Youtube Sekretariat Presiden, Selasa .
"Sebagai negara yang memiliki beragam suku, budaya, bahasa, dan agama, bagi Indonesia kesatuan itu adalah sebuah harmoni dalam perbedaan, termasuk di dalamnya perbedaan pendapat. Karena perbedaan pendapat justru menyuburkan demokrasi, justru menunjukkan bahwa kita sebagai keluarga memiliki kedudukan yang setara," jelasnya.
Philippines Latest News, Philippines Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
PM Timor Leste Xanana Cium Tangan Iriana Jokowi Tiba di KTT ASEAN 2023Perdana Menteri Timor Leste Xanana Gusmao menghadiri KTT ke-43 ASEAN di Jakarta Convention Center, Selasa (5/9).
Read more »
PM Timor Leste Xanana Gusmao Cium Tangan Iriana Jokowi di KTT ASEAN 2023PM Timor Leste Xanana Gusmao mencium tangan ibu negara Iriana Joko Widodo saat menghadiri KTT ASEAN di Jakarta Convention Center (JCC) Senayan, Jakarta, Selasa (5/9/2023).
Read more »
Bikin Gagal Fokus, PM Timor Leste Terlihat Cium Tangan Iriana Saat Hadiri KTT ASEANDalam momen penyambutan para pemimpin negara itu, ada momen unik yang berhasil tersorot kamera, di mana Perdana Menteri Timor Leste terlihat mencium tangan Ibu Iriana.
Read more »
Hasil Pertemuan Bilateral Jokowi dengan PM Timor Leste, Kamboja dan VietnamPresiden Jokowi menerima kunjungan Perdana Menteri Timor Leste, Xanana Gusmao; Perdana Menteri Vietnam, Pham Minh Chinh; dan Perdana Menteri Kamboja
Read more »
Jokowi dan PM Timor Leste bahas pembentukan kawasan ekonomi dua negaraPresiden RI Joko Widodo dan Perdana Menteri (PM) Timor Leste Xanana Gusmao dalam pertemuan bilateral di Istana Merdeka, Jakarta, Senin, membahas mengenai ...
Read more »