Sejumlah Bus AKAP di Terminal Pulo Gebang Tak Layak Jalan untuk Mudik Lebaran TempoRamadan
TEMPO.CO, Jakarta - Petugas menemukan beberapa bus antarkota antarprovinsi di Terminal Pulo Gebang tidak layak jalan untuk mudik 2023. Hal itu diketahui setelah dilakukan pra ramp-check atau uji kelayakan kendaraan angkutan umum secara bertahap.
'Jadi dari sini bus yang tidak layak itu kita tidak naikin, tapi kita suruh ganti di sana, ada kesempatan untuk memperbaiki jadi ganti bus,' ujar Mahbud. Selain itu, Terminal Terpadu Pulo Gebang juga melakukan tes kelayakan pengemudi bus seperti tes urine. Jika ditemukan pengemudi yang tidak layak, maka akan digantikan dengan pengemudi cadangan. 'Kita kan supirnya ada dua supir, jadi ada supir cadangan sama supir yang akan bertugas.
Philippines Latest News, Philippines Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Terminal Terpadu Pulo Gebang temukan beberapa bus tidak layak jalanPetugas menemukan beberapa bus antarkota antarprovinsi (AKAP) di Terminal Pulo Gebang tidak layak jalan untuk mudik 2023 saat melakukan pra ramp-check atau ...
Read more »
Terminal Pulo Gebang akan 'kandangkan' bus mudik tak layak jalanKomandan Regu Terminal Terpadu Pulo Gebang Jakarta Timur, Mahbud mengatakan bahwa pihaknya akan menindak tegas jika ditemukan bus tak layak jalan di ...
Read more »
Terminal Pulo Gebang berangkatkan 1.000 pemudik pada libur Jumat AgungMemasuki pekan ketiga Bulan Ramadhan, jumlah pemudik di Terminal Terpadu Pulo Gebang yang memutuskan pulang kampung lebih awal masih dinamis dengan ...
Read more »
Pastikan Layak Jalan, Petugas Gabungan Gelar Ramp Check Bus AKAP dan AKDP di Terminal Kertonegoro Ngawipastikan kelayakan jalan armada bus AKAP maupun AKDP jelang arus mudik lebaran, petugas gabungan gelar Ramp Check atau uji kelayakan bus
Read more »
Pemudik bus lebih nyaman nikmati perjalanan berkat penambahan fiturKomandan Regu Terminal Terpadu Pulo Gebang Mahbud mengatakan bahwa Perusahaan Otobus (PO) beradaptasi dengan perkembangan teknologi dengan menyediakan fitur ...
Read more »
Jadwal Bus AKAP Bali–Jawa Sabtu 8 April 2023, Tiket Lorena & Lorena Naik, yang Lain TurunJadwal & Tiket Bus AKAP Terminal Mengwi Bali ke sejumlah terminal di Jakarta, Yogyakarta, Semarang, Surabaya, Madiun, Kediri, dan Malang, Sabtu (8/4), Lengkap!
Read more »