Saat Ribuan Santri Pesantren Tebuireng Mudik Bareng Pakai Puluhan Bus TempoTravel
TEMPO.CO, Jakarta - Tradisi mudik bersama ribuan santri Pondok Pesantren Tebuireng, Kabupaten Jombang, Jawa Timur kembali digelar tahun ini. Pengasuh Pesantren Tebuireng Abdul Hakim Mahfudz mengatakan aktivitas di pesantren sudah libur sehingga para santri mudik. Pesantren memfasilitasi mudik bareng ini dengan menggunakan bus.'Ada 47 bus yang disiapkan untuk mudik bareng ini.
Setiap bus juga didampingi sejumlah pengurus. Para santri itu akan diturunkan di masing-masing lokasi transit yang sudah ditentukan sebelumnya.Saat bus tiba di lokasi, orang tua atau wali santri juga harus bersiap sehingga saat menurunkan santri tidak memerlukan waktu lama. Hal itu juga memastikan agar perjalanan bisa sesuai dengan jadwal.Salah seorang santri Ibra Augustius mengatakan ia senang dengan program mudik bareng ini.
Philippines Latest News, Philippines Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Ribuan Santri Pesantren Tebuireng Jombang Mudik BarengPondok Pesantren Tebuireng, Kabupaten Jombang, menggelar mudik bareng menyusul aktivitas di pesantren yang sudah libur menjelang Idulfitri 2023. - Halaman 1
Read more »
Taman Pintar di Yogyakarta Bersiap Sambut Libur Lebaran 2023Taman Pintar yang berlokasi dekat Malioboro, Yogyakarta, diprediksi didatangi ribuan wisatawan saat libur Lebaran 2023.
Read more »
Cocok Dimakan saat Sahur, 5 Buah Ini Efektif Cegah Dehidrasi Saat PuasaCocok Dimakan saat Sahur, 5 Buah Ini Efektif Cegah Dehidrasi Saat Puasa TempoRamadan
Read more »
Viral, Ibu Digendong Anak Saat Umrah Saat Ramadhan 2023Video ini menuai perhatian media Arab Saudi dan netizen.
Read more »
Jelang Lebaran, 2.800 Santri Tebuireng Mudik Naik BusMenjelang Idul Fitri, santri yang mondok di Jombang mulai mudik. Seperti terpantau di Pondok Pesantren Tebuireng, kemarin (10/4) ada 2.800 santri mudik bareng ke kampung halaman. Tercatat ada 47 armada bus yang sudah disiapkan.
Read more »
Mudik Lebaran, Tiket Super Air Jet Jakarta-Pontianak Rp400 RibuanSuper Air Jet menawarkan harga tiket pesawat hemat mulai dari Rp482.000 untuk rute Jakarta-Pontianak jelang mudik Lebaran.
Read more »