RI Kecam Menteri Israel yang Tak Anggap Bangsa Palestina Ada TempoDunia
TEMPO.CO, Jakarta - Indonesia mengecam Menteri Keuangan Israel Bezalel Smotrich yang mengatakan tak menganggap ada bangsa dan sejarah Palestina. Kementerian Luar Negeri RI juga menyebut Israel tidak menghormati eksistensi kedaulatan wilayah Yordania.“Indonesia terus konsisten mendukung perjuangan bangsa Palestina dan menghormati kedaulatan wilayah Yordania,” tulis Kemlu RI dalam sebuah pernyataan pada Rabu, 22 Maret 2023.
Penolakan Partisipasi Timnas Israel di Piala Dunia U-20 IndonesiaPartisipasi Tim Nasional Israel di Piala Dunia FIFA U-20 edisi 2023 yang akan dilaksanakan di Indonesia pada 20 Mei sampai 11 Juni, mendapat penolakan dari sejumlah elemen masyarakat Indonesia. Timnas U-20 Israel berhak tampil setelah menjadi finalis Piala Eropa U-19 pada 2022. Partai Keadilan Sejahtera , sejumlah ormas berhaluan Islam menolak kehadiran Timnas Israel U-20 di tanah air.
Philippines Latest News, Philippines Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
AS Kecam Pernyataan Menteri Israel bahwa tidak Ada Bangsa PalestinaSmotrich mengutip pernyataan aktivis ZIonis Prancis-Israel Jacques Kupfer yang mengatakan, 'Tidak ada yang disebut negara Palestina karena tidak pernah ada bangsa Palestina.'
Read more »
Menkeu Israel Dikecam Karena Sebut Palestina Tidak Pernah Ada |Republika OnlineMenkeu Israel menyatakan tidak ada sejarah atau budaya Palestina dan rakyat Palestina
Read more »
Sebut Bangsa Palestina 'Tidak Pernah Ada', Menteri Keuangan Israel DikecamMenteri Keuangan Israel Bezalel Smotrich dikecam usai menyatakan bangsa Palestina 'tidak pernah ada' di Paris, Prancis, Minggu.
Read more »
Menteri Israel Berulah Lagi, Klaim Palestina Tak Ada dalam SejarahUntuk kedua kalinya, Menteri Israel memancing kemarahan dunia karena tidak mengakui keberadaan Palestina
Read more »
Geger, Menteri Israel Dihujat karena Sebut Rakyat Palestina Tidak Ada!Menkeu Israel, Bezalel Smotrich, dihujat karena menyebut tidak ada sejarah atau budaya Palestina, dan tidak ada yang namanya rakyat Palestina.
Read more »
Menteri Israel 'Ngajak RIbut': Tak Ada Sejarah PalestinaSeorang menteri Israel yang bertanggung jawab untuk mengelola Tepi Barat yang diduduki negaranya mendapat kecaman keras dunia.
Read more »