Rekap Hasil Final Malaysia Masters 2023 Minggu 28 Mei: Korea Selatan Juara Umum, Indonesia Tanpa Gelar TempoSport
TEMPO.CO, Jakarta - Korea Selatan menjadi juara umum di Malaysia Masters 2023. Dua wakilnya yang lolos ke final, semuanya berhasil meraih kemenangan, Minggu, 28 Mei 2023.Dalam pertandingan yang berlangsung di Axiata Arena, Kuala Lumpur, ganda putri Baek Ha Na / Lee So Hee memastikan keluar sebagai juara lebih dulu dengan mengalahkan wakil tuan rumah Pearly Tan / Thinaah Muralitharan, melalui pertandingan tiga game, 22-20, 18-21, 21-17.
Wakil Cina lain, ganda campuran Feng Yan Zhe / Huang Dong Ping harus mengakui keunggulan pasangan Thailand Dechapol Puavaranukroh / Sapsiree Taerattanachai yang bangkit dan memenangi dua game terakhir. Duel mereka pun berakhir dengan skor 21-16, 13-21, 18-21.Di nomor tunggal putri, Gergoria Mariska Tunjung yang menjadi satu-satunya wakil Indonesia, takluk menghadapi Akane Yamaguchi dari Jepang. Pemain rangking satu dunia itu menang dua game langsung, 21-17, 21-7.
Philippines Latest News, Philippines Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Rekap Final Malaysia Masters 2023: Indonesia Tanpa Gelar, Senasib dengan Tuan RumahIndonesia pulang tanpa gelar dari Malaysia Masters 2023. Hasil serupa juga dialami oleh Malaysia selaku tuan rumah.
Read more »
Rekap Hasil Malaysia Masters 2023: 6 Wakil Tanding di Perempat Final, 3 Lolos SemifinalTiga wakil Indonesia yang lolos ke semifinal Malaysia Masters 2023 adalah Gregoria Mariska Tunjung, Christian Adinata, dan Leo / Daniel.
Read more »
Rekap Malaysia Masters 2023: Leo / Daniel Kalah, Christian Adinata Cedera, Gregoria Mariska ke FinalPasangan ganda putra Indonesia, Leo Rolly Carnando/Daniel Marthin, kalah di babak semifinal Malaysia Masters 2023.
Read more »
Rekap Hasil Malaysia Masters 2023: Gregoria ke Final, Christian Adinata CederaGregoria jadi satu-satunya wakil Indonesia yang lolos ke final Malaysia Masters 2023 setelah Christian Adinata dan Leo/Daniel terhenti di semifinal.
Read more »
Rekap Malaysia Masters 2023 - Gregoria Lolos Sendirian dari Akhir Anti-klimaks Wakil Indonesia - Bolasport.comGregoria Mariska Tunjung menjadi satu-satunya wakil Indonesia yang lolos dari semifinal Malaysia Masters 2023. Lantas, bagaimana nasib Christian Adinata dan Leo Rolly Carnando/Daniel Marthin? 🇮🇩🦅🏸
Read more »
Malaysia Masters 2023: Tumbang oleh Ganda Malaysia, Leo/Daniel Gagal ke FinalLeo Rolly Carnando/Daniel Marthin, gagal melaju ke final Malaysia Masters 2023 setelah menyerah kepada wakil Malaysia, Man Wei Chong/Kai Wun Tee.
Read more »