Rekap Gelar Indonesia Setelah All England Open 2023, Masih Sangat Dominan di Ganda Putra
Lagi-lagi ganda putra menjadi muaranya. Fajar/Rian mempersembahkan gelar ke-23 bagi Indonesia di ganda putra sepanjang sejarah keikutsertaan di All England.
Fajar/Rian mengalahkan rekan senegara, Mohammad Ahsan/Hendra Setiawan, dalam pertandingan di Utilita Arena Birmingham, Inggris, Minggu .Soal koleksi gelar, Indonesia hanya kalah dari Inggris, tuan rumah, yang hampir setengah abad lebih cepat menjadi juara di turnamen tertua ini.Akan tetapi, ganda putra Indonesia tidak hanya kuat di All England saja. Dalam rangkaian BWF World Tour musim 2023 pun demikian.
Dari enam turnamen sirkuit kelas elite yang sudah berjalan, Indonesia merebut empat gelar hanya dari ganda putra saja.
Philippines Latest News, Philippines Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
All England Open 2023 - Indonesia Bertahan di Tengah Dominasi Asia Timur - Bolasport.comIndonesia menembus dominasi Asia Timur pada final All England Open 2023 dengan menyajikan All Indonesia final di nomor ganda putra.
Read more »
Tundukkan Ahsan/Hendra, Fajar/Rian Sabet Juara Ganda Putra All EnglandFajar/Rian menyabet gelar juara ganda putra All England setelah menundukkan pasangan sesama Indonesia, Ahsan/Hendra.
Read more »
All England 2023: Tiongkok dan Korsel Sabet 2 Gelar, Indonesia 1Tiongkok dan Korsel masing-masing menyabet dua gelar sementara Indonesia kebagian satu pada All England 2023.
Read more »
Fajar/Rian Raih Juara, Ganda Putra Sudah Sumbang 23 Trofi All England untuk Indonesia |Republika OnlineSecara total, gelar juara All England terbanyak bagi Indonesia disumbang ganda putra.
Read more »
LIVE di iNews, Semifinal All England 2023: Ganda Putra Indonesia Berpeluang Raih GelarAll England 2023 sudah memasuki tahap semifinal. Ada tiga wakil Indonesia yang bakal berjuang memperebutkan tiket final di turnamen bulu tangkis tertua di dunia...
Read more »
Hasil All England 2023: Ahsan/Hendra ke Final, Gelar Ganda Putra Berpeluang Milik IndonesiaMohammad Ahsan/Hendra Setiawan masih menunggu lawan di final All England 2023, antara pasangan Indonesaia Fajar Alfian/Muhammad Rian Ardianto dan He Ji Ting/Zhou Hao Dong dari China.
Read more »