Komisi III DPR RI telah mengakhiri rapat bersama Mahfud Md dan Sri Mulyani, terkait transaksi mencurigakan Rp 349 triliun.
- Komisi III DPR RI telah mengakhiri rapat bersama dengan Menko Polhukam Mahfud Md dan Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati, terkait transaksi mencurigakan di Kementerian Keuangan senilai Rp 349 triliun.
"Bapak ibu sekalian karena waktu yang sangat terbatas Pak Menko ada kegiatan lain, Bu Menkeu juga ke luar negeri, jadi Pak Menko dan Bu Sri tidak perlu menjawab, nanti kita akan atur jadwal rapat selanjutnya," kata Sahroni saat akan menutup rapat di ruang Komisi III, Jakarta, Selasa .Saat akan menutup rapat, Mahfud selaku ketua Komit TPPU telah menyerahkan 300 dokumen laporan transaksi mencurigakan di Kementerian Keuangan ke pimpinan Komisi III.
"Ini sari kemarin saya minta enggak dikasih, sekarang saya terima, enggak mungkin saya sembunyikan, pasti saya kasih tahu. Bapak ibu terima kasih kita lanjuti rapat nanti setelah Bapak Menko dan Ibu Menkeu kembali ke tanah air," tutur Sahroni.
Philippines Latest News, Philippines Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Mahfud, Sri Mulyani dan Kepala PPATK Siap Hadiri Rapat Komisi III DPR RIRencananya rapat digelar Selasa (11/4/2023), pukul 14.00 WIB di DPR.
Read more »
Mahfud dan Sri Mulyani Siap Hadiri Rapat DPR Soal Transaksi Rp 349 Triliun BesokRapat dengan Komisi III DPR akan kembali membahas transaksi mencurigakan sebesar lebih dari Rp 349,87 triliun di Kementerian Keuangan.
Read more »
Mahfud Pastikan Hadiri Rapat Komisi III DPR Bareng Sri Mulyani BesokKomisi III DPR mengagendakan rapat lanjutan mengenai transaksi Rp 349 triliun yang masih simpang siur pada Selasa (11/04) besok. Mahfud Md memastikan dirinya akan hadir.
Read more »
Siap Penuhi Undangan Rapat Komisi III DPR Bersama Sri Mulyani, Mahfud MD: Kami akan Hadir Besok!Rapat pembahasan transaksi janggal Rp349 triliun di Kementerian Keuangan akan dijadwalkan digelar Selasa (11/04) besok pukul dua siang.
Read more »
DPR, Mahfud & Sri Mulyani Gelar Rapat Soal Transaksi Rp349 TMahfud Md dan Sri Mulyani memenuhi panggilan Komisi III DPR, untuk menjelaskan data transaksi janggal senilai Rp 349,87 triliun di Kementerian Keuangan.
Read more »
Rapat di DPR, Sri Mulyani Akui Tindaklanjuti Temuan Mahfud Md dan PPATK soal Rp 349 TriliunMenteri Keuangan (Menkeu) Sri Mulyani menegaskan tak ada perbedaan data dengan Menko Polhukam Mahfud Md terkait dugaan transaksi mencurigakan Rp 349 triliun. Hal ini disampaikannya saat rapat bersama Komisi III DPR RI.
Read more »