Ketua Umum PSSI Erick Thohir minta wasit Liga 1 dan Liga 2 musim 2023/2024 yang terpilih dari hasil seleksi untuk menjaga integritas dan menolak intervensi.
Baca Juga :Menurut Erick, di tengah upaya PSSI menciptakan pertandingan sepakbola yang bersih, bebas mafia wasit, dan anti match fixing, para pengadil harus menjadi bagian penting dari ekosistem ini.
"Hari ini kita sudah mendapatkan wasit-wasit hasil seleksi ketat yang melibatkan pengawas dari JFA. Saya berharap 18 wasit di Liga 1 dan 24 wasit di Liga 2 yang dinyatakan lolos, mampu menjaga amanah yang diberikan, mau menjadi bagian dari yang sama-sama kita inginkan, siap menjalani sumpah, dan berkomitmen penuh agar sepakbola kita dihargai," ujar Erick Thohir.
Kini dengan wasit yang lebih selektif, selama kompetisi seorang wasit Liga 1 akan memimpin pertandingan sebanyak 17 kali, sementara wasit Liga 2 akan meniup peluit untuk 15 pertandingan. Peningkatan kesejahteraan juga akan dinikmati 36 asisten wasit Liga 1 dan 48 asisten di Liga 2."Dengan sering meniup, maka pendapatan akan bertambah dan otomatis kesejahteraan naik sehingga akan sulit diintervensi.
Dalam melakukan seleksi wasit nasional ini, PSSI mendapat bantuan dari Japan Football Association yang mengirimkan Yoshimi Ogawa dan Toshiyuki Nagi yang bertindak sebagai instruktur dan pengawas.
Philippines Latest News, Philippines Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
PSSI Selesaikan Seleksi Wasit Liga 1 dan Liga 2, Erick Thohir Bicara Perbaikan KualitasApa kata Ketua Umum PSSI, Erick Thohir, setelah menyelesaikan seleksi wasit Liga 1 dan Liga 2 untuk musim depan?
Read more »
Pesan PSSI untuk Wasit Liga Indonesia yang Lolos SeleksiKetua Umum PSSI, Erick Thohir, menitipkan pesan kepada para wasit yang terpilih seleksi agar berkomitmen untuk menjaga integritas.
Read more »
PSSI umumkan jumlah wasit yang bertugas di tiga kompetisi ligaKetua Umum Persatuan Sepak Bola Seluruh Indonesia (PSSI) Erick Thohir mengumumkan jumlah wasit yang akan bertugas di kompetisi Liga Indonesia mulai dari ...
Read more »
Sokong Hidup Mantan Atlet dan Wasit, Erick Thohir Bentuk Yayasan PSSIKetum PSSI Erick Thohir meresmikan Yayasan PSSI yang diharapkan dapat menyokong kehidupan para pesepak bola dan wasit setelah tak lagi aktif.
Read more »
Ketum PSSI: Gaji Wasit di Indonesia Lebih Tinggi dari MenteriKetua Umum PSSI Erick Thohir menyebut gaji wasit Liga 1 melebihi pendapatan menteri. Sebab kesejahteraan pengadil lapangan memang sudah ditingkatkan.
Read more »