Posko Siaga Mitsubishi untuk Mudik Lebaran 2023 Mulai Beroperasi TempoOtomotif
TEMPO.CO, Jakarta - PT Mitsubishi Motors Krama Yudha Sales Indonesia menghadirkan 12 titik Posko Siaga Lebaran 2023. Ke-12 titik Posko Siaga Lebaran 2023 ini terletak di sejumlah rest area Tol Trans Jawa dan Tol Trans Sumatra. Posko ini akan beroperasi pada periode mudik Lebaran, 15-30 April 2023.
Wawan PriyantoPosko ini terdapat di Rest Area KM 57 A-Cikampek, Rest Area KM 102 A-Cipali, Rest Area KM 101 B-Cipali, Rest Area KM 207 A-Palikanci, Rest Area KM 250 B - Brebes, Rest Area KM 575 A-Solo Ngawi, Resto Pendopo Semarang KM 456 A - Salatiga, Rest Area KM 726 B-Surabaya Mojokerto, SPBU Utama Raya Situbondo, Merak KM 68 A, Rest Area KM 87 A-Lampung - Bakauheni, Rest Area KM 234 A-Bakauheni-Kayu.
Philippines Latest News, Philippines Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Siap-Siap, Apple Mulai Produksi Massal Macbook Air 15 InchApple mulai produksi Macbook Air 15 pada pada Februari 2023 dan meningkatkan jumlahnya pada Maret 2023.
Read more »
Celine Dion Bikin Lima Lagu Baru Usai Alami Penyakit Saraf LangkaSoundtrack film akan dirilis pada 12 Mei 2023, sementara, filmnya akan dirilis pada 5 Mei 2023.
Read more »
Astra Siapkan 14 Pos dan 119 Bengkel Siaga untuk Mudik Lebaran 2023Setiap tahun, libur Lebaran selalu menjadi momen yang ditunggu-tunggu oleh banyak orang untuk berkumpul dengan keluarga di kampung halaman. Namun, di balik kebahagiaan it
Read more »
Waspadai Lonjakan Arus Mudik, Menhub Buka Posko Angkutan Lebaran 2023Menhub Budi Karya Sumadi menjelaskan bahwa posko ini bertujuan untuk mengkoordinasikan penyelenggaraan angkutan Lebaran 2023, di seluruh wilayah Indonesia secara terpadu.
Read more »
Posko Angkutan Lebaran 2023 Kemenhub Resmi Dibuka 14 April-2 MeiKemenhub membuka Posko Angkutan Lebaran Terpadu 2023 mulai H-8 (14 April 2023) sampai dengan H+9 lebaran (2 Mei 2023).
Read more »