Pengembalian anggota Brimob Polda Riau itu sesuai arahan Presiden RI Jokowi yang menginginkan permasalahan Pulau Rempang dilakukan secara humanis.
Liputan6.com, Jakarta - Polda Kepulauan Riau menarik mundur 200 personel Satuan Brimob Polda Riau yang sebelumnya dikirim untuk mendukung pengamanan unjuk rasa warga Pulau Rempang yang bertugas di bawah kendali operasi .
Pengembalian anggota Brimob Polda Riau itu, kata dia, sesuai arahan Presiden RI Joko Widodo yang menginginkan permasalahan Pulau Rempang dilakukan secara humanis.Meski sudah menarik 200 personel Polda Riau, namun kata Pandra, masih ada sejumlah anggota Polri lain di wilayah Pulau Rempang.
Ronny meminta, agar petugas Brimob yang dikerahkan menjaga masyarakat, dan melakukan pengamanan dengan humanis. Loyalitas tetap dijaga jangan sampai membuat citra kepolisian menjadi tidak baik. "Data dari tim, yang sudah mendaftar hingga saat ini berjumlah 291 kepala keluarga. Semoga ini berjalan lancar dan maksimal," ujar Kepala BP Batam, Muhammad Rudi dilansir dari Antara, Rabu 27 September 2023.
Kepada tiga kepala keluarga tersebut, BP Batam juga menyerahkan uang sewa senilai Rp1,2 juta serta uang biaya hidup sebesar Rp1,2 juta per jiwa yang langsung dibayarkan untuk kebutuhan selama tiga bulan. Bantuan BP Batam tersebut juga akan terus diberikan hingga hunian baru selesai.
Philippines Latest News, Philippines Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Polda Kepri pulangkan 200 personel Polda Riau pengamanan RempangPolda Kepulauan Riau memulangkan 200 personel Satuan Brimob Polda Riau yang sebelumnya dikirim untuk mendukung pengamanan unjuk rasa warga Rempang yang ...
Read more »
Polda Kepri terus berikan pelayanan kesehatan gratis ke warga RempangPolda Kepulauan Riau terus memberikan pelayanan kesehatan dan pengobatan gratis bagi warga di Pulau Rempang, Kota Batam, Kepulauan Riau. Kabid Humas Polda ...
Read more »
Grup Asal Riau 'Riau Rhythm' Kenalkan Musik Khas Melayu di Panggung World Music Concert Seriesgrup musik Riau Rhythm asal Propinsi Riau, Indonesia, telah berpartisipasi pada kegiatan World Music Concert Series di Chicago.
Read more »
Luhut Soroti Penebangan Mangrove Bisa Ancam Keberadaan Pulau di RiauMenko Marves Luhut Binsar Panjaitan menyoroti perilaku warga di Kepulauan Riau (Kepri) yang kerap menebang mangrove untuk dijadikan arang.
Read more »
Polda Riau Sita Sabu-sabu dan Ekstasi Dalam Jumlah Fantastis, 16 Tersangka DitangkapTim Ditresnarkoba Polda Riaumenyita narkotika jenis sabu-sabu, ganja, dan ekstasi dari 16 tersangka
Read more »
5 Temuan Sementara Hasil Survei Warga Rempang oleh OmbudsmanOmbudsman RI mengungkapkan lima hasil temuan sementara terkait konflik relokasi warga Pulau Rempang, Batam, Kepulauan Riau.
Read more »