Kementerian PPPA berharap kepada pemerintah daerah (pemda) untuk mewujudkan lebih banyak ruang bermain ramah anak.
Kementerian PPPA berharap kepada pemerintah daerah untuk mewujudkan lebih banyak ruang bermain ramah anak, Minggu, 23 Juli 2023. - Kementerian Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak berharap kepada pemerintah daerah untuk mewujudkan lebih banyak ruang bermain ramah anak. Hal itu dikatakan oleh Menteri PPPA I Gusti Ayu Bintang Darmawati saat"Malam Penganugerahan Kabupaten/Kota Layak Anak 2023" di Kota Semarang, Sabtu .
Bintang menjelaskan dengan adanya ruang bermain yang ramah anak, diharapkan bisa menjadi sarana bagi anak-anak berekspresi dan bersosialisasi. Namun, saat proses pembangunan, harus mempertimbangkan juga aspek keamanan, kenyamanan dan keselematan anak. Ke depannya, ruang bermain ramah anak juga bisa terintegrasi dengan pusat informasi sahabat anak.
"Kalau tadi sudah ditayangkan ya yang pada intinya bagaimana kita bisa memberikan ruang yang bermain yang aman, nyaman bagi anak-anak, ini sudah lama kita kembangkan dan salah satunya kita harapkan itu bisa terintegerasi dengan yang namanya PISA ya Pusat Informasi Sahabat Anak, di sana kan ada ruang bermain, ada ruang baca ini yang menjadi penting konsepnya yang akan kita kembangkan ke depan," jelasnya.
“Penghargaan Kabupaten/Kota Layak Anak ini merupakan suatu bentuk apresiasi kami atas segala komitmen dan keseriusan para gubernur, bupati, wali kota, dan jajarannya yang telah serius berupaya menghadirkan wilayahnya yang aman bagi anak. Amanat kontitusi pun mewajibkan negara untuk memenuhi semua hak anak, melindungi anak, dan menghargai pandangan anak sebagaimana tercantum dalam Konvensi Hak Anak yang diratifikasi melalui peraturan perundangan lainnya,” ungkapnya.
Philippines Latest News, Philippines Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Besok, Sejumlah Artis Ramaikan Puncak Peringatan HAN di Simpang Lima SemarangSejumlah artis ibu kota bakal meramaikan puncak Hari Anak Nasional 2023 yang digelar di Simpang Lima Semarang.
Read more »
Maling! 3 Pejabat di Purwakarta Jadi Tersangka Korupsi BTT DinsosKejari Purwakarta tetapkan tiga tersangka dari Dinsos PPPA kasus korupsi anggaran belanja tak terduga (BTT).
Read more »
3 Pejabat di Purwakarta Jadi Tersangka Korupsi BTT DinsosKejari Purwakarta tetapkan tiga tersangka dari Dinsos PPPA kasus korupsi anggaran belanja tak terduga (BTT).
Read more »
Gandeng Amartha, Kemen PPPA Dorong Peluang Ekonomi Perempuan dari Akar RumputFokus pada upaya pemberdayaan perempuan, fintech Peer to Peer (P2P) Lending PT Amartha Mikro Fintek (Amartha) bertujuan mengatasi kesenjangan gender dan menciptakan peluang yang setara.
Read more »
Menteri PPPA: Penerima penghargaan Kota Layak Anak 2023 meningkatMenteri Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (PPPA) Bintang Puspayoga mengatakan jumlah penerima penghargaan Kota Layak Anak 2023 yang meningkat di ...
Read more »
Setelah Menteri Budi Karya, Sekjen Kemenhub juga Ikut Mangkir, KPK Beri PeringatanSekjen Kemenhub Novie Riyanto diperiksa sebagai saksi kasus dugaan suap pembangunan dan pemeliharaan jalur rel kereta.
Read more »