Perdana, TransNusa Buka Penerbangan Internasional Jakarta-Kuala Lumpur

Philippines News News

Perdana, TransNusa Buka Penerbangan Internasional Jakarta-Kuala Lumpur
Philippines Latest News,Philippines Headlines
  • 📰 liputan6dotcom
  • ⏱ Reading Time:
  • 44 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 21%
  • Publisher: 83%

PT TransNusa Aviation Mandiri, TransNusa, mengumumkan pembukaan rute internasional perdananya, menghubungkan Jakarta ke Kuala Lumpur, Malaysia, yang akan beroperasi 2 kali sehari pergi-pulang mulai 14 April 2023 mendatang.

Selain mendukung rencana pemerintah dalam percepatan pemulihan ekonomi dan sektor pariwisata serta menciptakan konektivitas yang berkelanjutan, pembukaan rute internasional ini juga menjadi bukti komitmen TransNusa dalam memenuhi permintaan penumpang terutama di masa arus mudik dan arus balik libur Lebaran.

“TransNusa akan terus konsisten menjaga kepercayaan dan memenuhi permintaan masyarakat, terutama pelanggan kami yang telah setia menggunakan TransNusa sebagai pilihan terbaik moda transportasi udara mereka. Sesuai tagline kami Safe, Affordable, and Comfortable ," kata Direktur Utama TransNusa, Bayu Sutanto, Jumat .

"Kuala Lumpur adalah titik awal TransNusa menghubungkan pasar domestik dengan internasional. Kedepannya kami masih akan terus melebarkan sayap lagi guna memenuhi kebutuhan baik pelancong, pebisnis maupun pelajar dapat melakukan perjalanan antarkota dan antarnegara dengan Aman, Ekonomis dan Nyaman,” tutup Bayu.

Proving flight kali ini dipimpin oleh Capt. Rio Charles Martinez yang didampingi Capt Pindonta Tarigan beserta awak kabin, serta pihak terkait dari Direktorat Kelayakan Pengoperasian Pesawat Udara sebagai assessor.

We have summarized this news so that you can read it quickly. If you are interested in the news, you can read the full text here. Read more:

liputan6dotcom /  🏆 4. in İD

Philippines Latest News, Philippines Headlines

Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.

TransNusa Buka Jalur Jakarta ke Kuala LumpurTransNusa Buka Jalur Jakarta ke Kuala LumpurPembukaan rute internasional ini juga menjadi bukti komitmen TransNusa dalam memenuhi permintaan penumpang terutama di masa arus mudik dan arus balik  libur Lebaran.
Read more »

Makna dari Logo +Jakarta Karya Anies Baswedan yang Diganti Heru Budi Hartono Sejak Jadi PJ Gubernur DKI JakartaMakna dari Logo +Jakarta Karya Anies Baswedan yang Diganti Heru Budi Hartono Sejak Jadi PJ Gubernur DKI JakartaCari tahu di sini makna logo +Jakarta atau Plus Jakarta slogan DKI Jakarta ala Anies Baswedan
Read more »

Status Pintu Air Pasar Ikan Jakarta Utara Siaga 2, BPBD DKI Jakarta Imbau Warga AntisipasiStatus Pintu Air Pasar Ikan Jakarta Utara Siaga 2, BPBD DKI Jakarta Imbau Warga AntisipasiBadan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) DKI Jakarta menginformasikan kenaikan status Pintu Air Pasar Ikan, Penjaringan, Jakarta Utara menjadi Siaga 2. dari a
Read more »

Prakiraan Cuaca Hari Ini 16 Maret 2023, Jakarta Selatan dan Jakarta Timur Hujan Ringan Siang HariPrakiraan Cuaca Hari Ini 16 Maret 2023, Jakarta Selatan dan Jakarta Timur Hujan Ringan Siang HariPrakiraan cuaca hari ini, Kamis 16 Maret 2023, Jakarta Selatan dan Jakarta Timur hujan ringan siang hari.
Read more »

Final Proliga 2023 - Buka Kekalahan LavAni, Bhayangkara Presisi Bertekad Beri Luka pada Laga Pamungkas - Bolasport.comFinal Proliga 2023 - Buka Kekalahan LavAni, Bhayangkara Presisi Bertekad Beri Luka pada Laga Pamungkas - Bolasport.comTim bola voli putra penantang gelar juara, Jakarta Bhayangkara Presisi, tak gentar untuk menghadapi pertandingan grand final Proliga 2023. Tim yang baru berkompetisi mula tahun ini langsung menembus partai puncak untuk berjumpa tim terkuat sekaligus
Read more »

BPBD DKI Sebut Status Pintu Air Pasar Ikan Siaga 2, Ancol hingga Marunda Antisipasi BanjirBPBD DKI Sebut Status Pintu Air Pasar Ikan Siaga 2, Ancol hingga Marunda Antisipasi BanjirBPBD DKI Jakarta menginformasikan kenaikan status Pintu Air Pasar Ikan, Penjaringan, Jakarta Utara menjadi Siaga 2.
Read more »



Render Time: 2025-04-17 20:15:38