Ketua Komisi B DPRD DKI Jakarta Ismail menyebut penutupan putaran balik atau u-trun Simpang Pasar Santa yang dilakukan Pemprov DKI dan pihak kepolisian tanpa kajian yang matang.
KETUA Komisi B DPRD DKI Jakarta Ismail menyebut penutupan putaran balik atau u-trun Simpang Pasar Santa yang dilakukan Pemprov DKI dan pihak kepolisian tanpa kajian yang matang.
Ia mengatakan keputusan penutupan putaran itu dilakukan tanpa pembahasan dan komunikasi terlebih dahulu dengan DPRD. "Belum belum ada komunikasi, jadi langsung eksekusi, mungkin koordinasi dari Pj Gubernur dan Dirlantas ya, kami komisi B belum ada," tegas politikus Partai Keadilan Sejahtera itu. Sebelumnya, U-turn Simpang Santa menjadi polemik karena banyak masyarakat yang menilai penuntupan di pertigaan jalan itu menyebabkan kemacetan. Padahal, langkah tersebut dilakukan untuk merealisasikan salah satu program strategis Pemprov DKI Jakarta 2023, yaitu mengurai kemacetan.
Kendaraan menuju ke arah Jalan Senopati ke Jalan Wijaya diarahkan putar balik di bawah kolong jalan layang Kapten Tendean. Selain karena akses pemisah jalan yang ditutup, kemacetan juga terjadi karena banyak mobil yang hendak masuk ke bangunan pertokoan di sana.
Philippines Latest News, Philippines Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Legislator PDIP Tak Masalah Trotoar Simpang Santa Jadi Jalan: Tak EfektifAnggota DPRD DKI Fraksi PDIP, Gilbert Simanjuntak, menilai trotoar di Simpang Santa, Jakarta Selatan tidak perlu dijadikan masalah.
Read more »
Dishub DKI Sebut Trotoar yang Diaspal di Simpang Santa untuk Urai KemacetanDishub DKI sudah bertemu beberapa komunitas, termasuk Koalisi Pejalan Kaki dan bike to work di Simpang Santa soal penataan jalan dan trotoar Jaksel
Read more »
Usai Trotoar di Simpang Santa Diaspal, Pemprov DKI Janji Bangun Sarana Pejalan Kaki dan PesepedaUsai Trotoar di Simpang Santa Diaspal, Pemprov DKI Janji Bangun Sarana Pejalan Kaki dan Pesepeda TempoMetro
Read more »
Dishub DKI Klaim Perbaikan Simpang Santa untuk Urai MacetDishub DKI coba melakukan perbaikan ukuran jalan raya terkait bentuk fisik jalan di Simpang Jalan Wijaya I-Jalan Wolter Monginsidi-Jalan Suryo atau Simpang Santa.
Read more »
Alasan Dishub DKI Jakarta Bongkar Trotoar dan Jalur Sepeda di Simpang Santa |Republika OnlineDishub DKI mengaku pembongkaran berdasarkan kajian bersama Satlantas Polda Metro.
Read more »
Bikin Macet Parah, Dishub DKI Tak Lagi Tutup Simpang SantaPemerintah Provinsi (Pemprov) DKI Jakarta membuka kembali Simpang Santa yang menjadi penyebab kemacetan parah dalam beberapa hari terakhir.
Read more »