Pengusaha Finlandia Thomas Zilliacus resmi mengajukan tawaran buat Manchester United. Dalam rencananya, ia mau mengajak fans ikut 'Setan Merah' memiliki klub.
Ia mengungkapkan rencana untuk mengajak para suporter MU turut memiliki klub. Nantinya, para suporter yang memiliki saham MU bisa menyampaikan pandangan dan aspirasi, termasuk ikut pemungutan suara terkait kebijakan klub lewat sebuah aplikasi.
"Klub olahraga manapun seharusnya menjadi milik para suporternya. Tawaran saya dibangun atas dasar kesetaraan dengan para suporter," kata Zilliacus dikutip"Perkembangan saat ini, dengan para sheikh dan oligarkis mengambil alih klub dan mengendalikan mereka sebagai arena bermain pribadi mereka itu bukan tren yang sehat.""Nilai pasar dari klub saat ini persis di bawah 3,9 miliar dolar AS.
"Grup saya akan membiayai sebagian jumlah yang dibutuhkan untuk mengambil alih klub, dan akan meminta para suporter, lewat sebuah perusahaan baru yang dibentuk untuk tujuan spesifik ini, untuk berpartisipasi pada sebagian lainnya. Kalau setiap suporter bergabung, maka biayanya kurang dari 3 dolar per orang," imbuhnya.
Zilliacus sebelumnya punya kepemilikan di klub sepakbola HJK Helsinki dan juga klub hoki Jokerit. Dia pendiri dan bos grup media sosial novaM Group.
Philippines Latest News, Philippines Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Pengusaha Finlandia Ajak Fans Patungan untuk Beli Manchester United - Bola.netPengusaha asal Finlandia, Thomas Zilliacus mengonfirmasi bahwa ia turut mengajukan tawaran untuk membeli Manchester United dari Keluarga Glazer.
Read more »
Daftar Negara Paling Bahagia 2023, Finlandia Masih di Peringkat Teratas |Republika OnlineSelama enam tahun berturut-turut Finlandia selalu memantapkan di posisi teratas.
Read more »
Buruh Ancam Penjarakan Pengusaha yang Pangkas Gaji Pegawai 25%Partai Buruh dan Organisasi Serikat Buruh menggelar aksi unjuk rasa di Kantor Kementerian Ketenagakerjaan (Kemnaker), Selasa (21/3) kemarin.
Read more »
Aprisindo: Permenaker No. 5 Tahun 2023 Hanya Berlaku Jika Ada Kesepakatan antara Pengusaha dan PekerjaDirektur Eksekutif Aprisindo Firman Bakri menyebut, Permenaker No 5 Tahun 2023 dapat dilakukan bila ada persetujuan antara pengusaha dengan pekerja.
Read more »
Pengusaha di Jaksel Divonis Bui 4 Tahun Gegara Kemplang Pajak & Cuci UangPN Jakarta Selatan menjatuhkan vonis bersalah kepada pengusaha Rudi Kusmanto dalam kasus penggelapan pajak dan tindak pidana pencucian uang (TPPU).
Read more »
UMKM Bisa Urus Dokumen Ekspor-Impor Sementara di 'Markas' Pengusaha BesarKamar Dagang dan Industri (Kadin) Indonesia meluncurkan platform Kadin Cipta (Collaborative and Inclusive Platform on Technology and Data).
Read more »