Pengamat: Pasar Sudah Price In, Pelantikan 3 Wamen Berimbas Minim ke Bursa Saham

Wakil Menteri News

Pengamat: Pasar Sudah Price In, Pelantikan 3 Wamen Berimbas Minim ke Bursa Saham
WamenBursa SahamIHSG
  • 📰 liputan6dotcom
  • ⏱ Reading Time:
  • 71 sec. here
  • 8 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 49%
  • Publisher: 83%

Sejumlah pengamat pasar modal memberikan tanggapan mengenai dampak pelantikan sejumlah wakil menteri terhadap pasar saham.

Presiden Joko Widodo melantik 3 wakil menteri pada Kamis, 18 Juli kemarin. Ketiganya yakni Wakil Menteri Keuangan Thomas Djiwandono, Wakil Menteri Investasi Yuliot Tanjung, dan Wakil Menteri Pertanian Sudaryono.

Secara spesifik, Budi menyoroti pos Kementerian Keuangan . Dalam catatannya, pos ini sejak dulu diisi oleh profesional dan non-partisan. Sementara, wamenkeu yang baru saja dilantik merupakan Bendahara Umum Partai Gerindra dan masih memiliki hubungan kekerabatan dengan Presiden Terpilih Prabowo Subianto.

'Menurut saya, pelantikan wamen ini lebih untuk memuluskan peralihan dari kabinet Jokowi ke kabinet Prabowo nantinya. Respon pelaku pasar sepertinya masih belum terlalu terlihat. Karena posisinya masih Wamen. Beda kalau nanti Menteri,' kata Desmond. Mengutip data RTI, IHSG dibuka stagnan di posisi 7.321,07. Pada pukul 09.34 WIB, IHSG merosot 0,43 persen ke posisi 7.289. Indeks LQ45 terpangkas 0,55 persen ke posisi 917. Sebagian besar indeks saham acuan tertekan.

Selain itu, sektor saham siklikal susut 0,29 persen, sektor saham keuangan tergelincir 0,30 persen, sektor saham teknologi merosot 0,79 persen, sektor saham infrastruktur melemah 0,83 persen dan sektor saham transportasi terpangkas 0,56 persen.Mengutip riset PT Ashmore Asset Management Indonesia, IHSG ditutup di zona hijau di atas level 7.300 pada perdagangan Kamis, 18 Juli 2024 seiring penguatan rupiah.

Di Asia, pelaku pasar akan mewaspadai rotasi lanjutan dari teknologi di wilayah tersebut setelah saham-saham terkait chip anjlok pada Kamis, 18 Juli 2024 di Taiwan, Jepang dan Korea Selatan.

We have summarized this news so that you can read it quickly. If you are interested in the news, you can read the full text here. Read more:

liputan6dotcom /  🏆 4. in İD

Wamen Bursa Saham IHSG Saham Investor

Philippines Latest News, Philippines Headlines

Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.

Kebocoran Data Jadi Sorotan, Perhatikan Hal ini saat Investasi Pasar Pasar ModalKebocoran Data Jadi Sorotan, Perhatikan Hal ini saat Investasi Pasar Pasar ModalAkhir-akhir ini isu kebocoran data menjadi perbincangan hangat dan jadi sorotan publik. Tak terkecuali investor pasar modal dalam berinvestasi.
Read more »

Pasar Dibanjiri Barang Impor, Industri Keramik Berharap Perlindungan PasarPasar Dibanjiri Barang Impor, Industri Keramik Berharap Perlindungan PasarNeraca transaksi industri keramik RI mengalami defisit.
Read more »

Pasar Jaya dan Mister Loo hadirkan toilet modern di Pasar Tanah AbangPasar Jaya dan Mister Loo hadirkan toilet modern di Pasar Tanah AbangPerumda Pasar Jaya dan Mister Loo berkolaborasi menghadirkan fasilitas toilet umum premium berbayar berbasis teknologi (modern) di Pasar Tanah ...
Read more »

Jokowi Klaim Harga Ayam-Bawang Putih di Kalimantan sama dengan di JawaJokowi Klaim Harga Ayam-Bawang Putih di Kalimantan sama dengan di JawaJokowi mengatakan hal itu menandakan baiknya distribusi dan transportasi sampai ke pasar-pasar seluruh daerah.
Read more »

Bursa Berencana Buka Short Selling untuk Gairahkan Pasar SahamBursa Berencana Buka Short Selling untuk Gairahkan Pasar SahamTransaksi derivatif saham ini berisiko tinggi dan efeknya terhadap pasar tergantung sentimen pasar.
Read more »

Trenggalek terus dorong perluasan pasar UMKM di pasar globalTrenggalek terus dorong perluasan pasar UMKM di pasar globalPemerintah Kabupaten Trenggalek, Jawa Timur, terus mendorong perluasan segmentasi pasar produk usaha mikro kecil dan menengah (UMKM) daerah itu di pasar ...
Read more »



Render Time: 2025-02-25 12:53:07