Emiten pelat merah produsen baja PT Krakatau Steel Tbk. (KRAS) membukukan rugi sebesar US$ 18,26 juta atau Rp273,52 miliar pada kuartal I-2023.
Laba bruto pun jadi menurun menjadi US$52,44 juta per Maret 2023, dari yang setahun sebelumnya sebesar US$ 68,17 juta. Begitu pula dengan laba operasi yang turun menjadi US$21,86 juta, hampir setengah dari setahun sebelumnya yang sebesar US$42,48 juta.
KRAS juga mencatatkan kerugian akibat selisih kurs kali ini, yakni sebesar US$ 25,80 juta, berbalik dari laba selisih kurs pada kuartal I-2022 sebesar US$5,31 juta. Ekuitas perusahaan pun ikut menyusut 1,85% dari yang sebelumnya US$3,31 miliar menjadi US$3,24 miliar per Maret 2023. Pada aliran kas, perusahaan berhasil mendapatkan kas neto dari aktivitas operasi sebanyak US$85,53 juta per kuartal I-2023, naik dari setahun sebelumnya US$67 juta. Untuk aktivitas investasi, KRAS telah memperoleh kas neto sebesar US$212,42 juta kali ini, berbalik dari yang setahun sebelumnya penggunaan kas neto sebesar US$14,56 juta.
Philippines Latest News, Philippines Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Krakatau Steel (KRAS) Berbalik Rugi Rp273,5 Miliar, Liabilitas Jangka Pendek Rp31 TriliunPT Krakatau Steel (Persero) Tbk. (KRAS) berbalik membukukan rugi bersih dari sebelumnya laba, salah satunya akibat rugi selisih kurs rupiah terhadap dolar AS.
Read more »
Manfaatkan MITA Kepabeanan, PT Krakatau Steel Ekspor 30 Ribu Ton Hot Rolled Coil ke ItaliaPT Krakatau Steel (Persero) Tbk mengekspor 30 ribu metric ton baja gulungan atau hot rolled coil menuju konsumen Marcegaglia Steel Carbon di Italia.
Read more »
MNC Land Cetak Kinerja Solid di Tiga Bulan Pertama 2023, Pendapatan Bersih Naik 69%MNC Land (KPIG) mencatatkan peningkatan kinerja yang signifikan pada kuartal pertama tahun 2023 ini. Pendapatan bersih Perseroan naik 69,0% year-on-year (yoy)....
Read more »
Pendapatan Real Estate Turun, Kok Bisa Laba Pakuwon Naik 61%?Sepanjang tiga bulan pertama 2023, emiten properti PT Pakuwon Jati Tbk (PWON) mencatatkan pendapatan dari segmen real estate
Read more »
Genjot Ekspor Emas, Pendapatan Hartadinata (HRTA) Naik 53 Persen Kuartal I/2023PT Hartadinata Abadi Tbk. (HRTA) catatkan kenaikan pendapatan dan laba bersih pada kuartal I/2023 ditopang permintaan ekspor emas yang tinggi.
Read more »
Kinerja Ciamik Semen Indonesia (SMGR) Kuartal I/2023, Pendapatan dan Laba NaikPT Semen Indonesia (Persero) Tbk. (SMGR) catatkan pertumbuhan laba 11,05 persen dan pendapatan 4,45 persen per kuartal I/2023.
Read more »