Audisi Umum PB Djarum 2023 yang berlangsung pada 2-6 Juli telah meloloskan 51 anak ke tahap karantina. Mereka selangkah lagi menuju gerbang candradimuka bulu tangkis. Olahraga AdadiKompas
Para peserta Audisi Umum PB Djarum yang berhasil lolos ke tahap karantina menunjukkan"super tiket" di GOR Djarum, Kudus, Jawa Tengah, Kamis
Setelah melewati tahapan seleksi yang panjang sejak 2 Juli 2023, mereka selangkah lagi menuju gerbang jalur juara. Pada jalur itu, setiap pebulu tangkis belia akan ditempa menjadi pemain elite dunia. Jalannya melalui pembinaan dengan beasiswa bulu tangkis dari Djarum Foundation. “Senang bisa lolos karantina. Tidak apa-apa jauh dari orangtua, soalnya aku ingin jadi juara dunia,” kata peserta nomor U-13 putra asal Ketapang, Kalimantan Barat, Marcel Jonathan. Ia lolos setelah menjadi pilihan tim pencari bakat.
Program Director Bakti Olahraga Djarum Foundation yang juga Ketua PB Djarum, Yoppy Rosimin, saat ditemui di kantornya di GOR Djarum, Kudus, Jawa Tengah, Kamis
Philippines Latest News, Philippines Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Audisi Umum PB Djarum 2023: Pencarian Atlet Putri BerbakatTim Pencari Bakat Atlet Putri PB Djarum, yang dipimpin oleh Ellen Angelina, berharap dapat menemukan pebulutangkis putri yang sesuai dengan kriteria.
Read more »
AUDISI UMUM PB DJARUM 2023: Tim Pencari Bakat Mulai Kantongi Kandidat Peraih Super Tiket PilihanSejumlah nama sudah mulai dikantongi sebagai kandidat peraih Super Tiket pilihan Tim Pencari Bakat.
Read more »
Potensi Atlet Luar Jawa Muncul pada Audisi Umum PB Djarum 2023Haryanto Arbi, salah satu tim pencari bakat Audisi Umum PB Djarum 2023 berpendapat bahwa tahun ini banyak peserta berbakat dari seluruh penjuru nusantara.
Read more »
Ini Daftar Nama 51 Peserta Peraih Super Tiket Audisi Umum PB Djarum 2023Sebanyak 51 pebulu tangkis belia berhasil meraih Super Tiket dan melaju ke tahap karantina Audisi Umum PB Djarum 2023.
Read more »
PPDB DKI Jakarta 2023 Tahap Kedua Dibuka Sampai 8 Juli 2023, Cek Jadwal dan Cara DaftarPENERIMAAN Peserta Didik Baru (PPDB) 2023 DKI Jakarta tahap kedua dibuka hingga Sabtu, 8 Juli 2023 mendatang. Cermati jadwal, kriteria dan cara daftarnya. Sumber:
Read more »
Turnover, Explosions In The Sky, hingga Thirty Seconds to Mars, Meriahkan Soundrenaline 2023 - Jawa PosSoundrenaline 2023 akan digelar di Sirkuit Carnaval Ancol, Jakarta, pada 2-3 September 2023 mendatang.
Read more »