Panglima TNI Kembali Tegaskan Tak Ada Impunitas di Kasus Mayor Dedi Hasibuan TempoNasional
TEMPO.CO, Jakarta - Panglima TNI Laksamana Yudo Margono kembali menegaskan bahwa tidak akan ada impunitas dalam kasus Mayor Dedi Hasibuan yang menggeruduk Polrestabes Medan pada Sabtu, 5 Agustus 2023. Sebelumnya, Yudo pun menegaskan tidak ada impunitas di kasus dugaan suap yang menimpa Kepala Basarnas.“Tidak ada impunitas, tidak ada menutup-nutupi, tidak ada.
Kalau kedapatan bersalah, katanya, akan dihukum sesuai dengan peraturan perundang-undangan.“Kalau salah pasti dilaksanakan penyidikan dan dihukum sesuai dengan peraturan perundang-undangan,” ujarnya.Selanjutnya: Sebelumnya, KPK menetapkan Henri sebagai tersangka…Sebelumnya, KPK menetapkan Henri sebagai tersangka dalam kasus dugaan suap proyek pengadaan barang dan jasa di Basarnas pada Rabu, 26 Juli 2023.
Philippines Latest News, Philippines Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Panglima TNI Tegaskan Tidak Ada Impunitas bagi Prajurit!Panglima TNI Laksamana Yudo Margono tegaskan tak ada prajurit yang kebal hukum. Ia menekankan pihaknya bakal menindak tegas prajuritnya yang lakukan pelanggaran.
Read more »
Panglima TNI: Periksa Personil TNI Yang Geruduk Polrestabes MedanPanglima TNI Laksamana Yudo Margono memerintahkan pemeriksaan seluruh anggota TNI yang 'melawat” ke Polrestabes Medan akhir pekan lalu untuk meminta penangguhan penahanan salah seorang tersangka yang memiliki hubungan keluarga dengan penasihat hukum Kodam I Bukit Barisan. Sejumlah organisasi...
Read more »
TNI Geruduk Mapolrestabes Medan, Anggota Komisi III: Bisa Turunkan Kredibilitas, Butuh Atensi PanglimaAnggota Komisi III DPR Arsul Sani menyayangkan tindakan sejumlah prajurit TNI aktif yang menggeruduk Sat Reskrim Polrestabes Medan, Sabtu (5/8/2023).
Read more »
Arsul Minta Atensi Panglima soal Puluhan TNI Datangi Polrestabes MedanArsul Sani meminta Panglima TNI Laksamana Yudo Margono beri atensi langsung soal puluhan personel Kodam I/BB mendatangi Polrestabes Medan terkait masalah personal.
Read more »
Panglima TNI Perintahkan Danpom Periksa Prajurit Datangi Polrestabes MedanPanglima TNI Laksamana Yudo Margono memerintahkan Danpuspom TNI memeriksa prajurit yang mendatangi Polrestabes Medan terkait penahanan tersangka kasus tanah.
Read more »