Operasi Patuh Jaya 2023, Mobil Pelat RF Siap-siap Ditertibkan TempoOtomotif
TEMPO.CO, Jakarta - Polda Metro Jaya akan menggelar Operasi Patuh Jaya mulai Senin, 10 Juli sampai dengan 23 Juli 2023. Operasi kali ini akan menindak 14 pelanggaran lalu lintas, salah satunya adalah menertibkan mobil yang menggunakan pelat nomor RF.Berdasarkan unggahan di akun Instagram, @TMCPoldaMetro, Polda Metro Jaya akan menertibkan penggunaan pelat nomor RF yang kerap kali disalahgunakan oleh pemiliknya.
'Penggunaan pelat RF akan kami lakukan perbaikan dan kaji ulang,' kata Kapolri Listyo Sigit.Listyo Sigit menjelaskan bahwa pelat RF diperuntukkan bagi kepentingan kedinasan Kepolisian serta pengadilan atau lembaga. Namun nyatanya, pelat dewa kerap disalahgunakan hingga menimbulkan persepsi buruk di masyarakat.'Masyarakat melihat, 'oh ternyata bukan polisi.' Nah ini yang kami perbaiki.
Philippines Latest News, Philippines Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Polda Metro Jaya gelar Operasi Patuh Jaya 2023 selama dua pekanPolda Metro Jaya kembali menggelar Operasi Kewilayahan Patuh Jaya 2023 selama dua pekan mulai 10 hingga 23 Juli tahun ini. Polda Metro Jaya dalam ...
Read more »
Polda Metro Jaya kerahkan 2.938 personel dalam Operasi Patuh Jaya 2023Direktorat Lalu Lintas (Ditlantas) Polda Metro Jaya mengerahkan 2.938 personel gabungan dalam Operasi Patuh Jaya 2023 yang dilakukan pada 10-23 Juli ...
Read more »
Operasi Patuh Jaya 2023, Polda Metro Jaya Kerahkan 2.938 PersonelPolda Metro Jaya kembali menggelar Operasi Kewilayahan Patuh Jaya 2023 selama dua pekan, mulai 10 hingga 23 Juli 2023.
Read more »
Besok, Polda Metro Jaya Gelar Operasi Patuh JayaPolda Metro Jaya mengerahkan 2.938 personel gabungan dalam Operasi Patuh Jaya 2023. Metro AdadiKompas
Read more »
Ada Operasi Patuh Jaya 2023 Mulai Besok, Ini 14 Pelanggaran yang Jadi Target PolisiDalam Operasi Patuh Jaya 2023, petugas diimbau meninggalkan perbuatan yang tidak baik, seperti pungli. Berikut pelanggaran yang disasar dalam razia ini.
Read more »
Polda Metro Gelar Operasi Patuh Jaya 2023 Mulai Besok, Ini SasarannyaPolda Metro Jaya kembali menggelar Operasi Kewilayahan Patuh Jaya 2023 selama dua pekan mulai 10 hingga 23 Juli.
Read more »