Kabar buruk menimpa Napoli jelang melawan AC Milan akhir pekan ini. Partenopei kehilangan Victor Osimhen akibat cedera.
Napoli akan menjamu AC Milan di Stadio Diego Armando Maradona, Senin dini hari WIB, dalam lanjutan Liga Italia. Bertengger kuat di pucuk klasemen, Napoli punya kans memperkukuh posisi dengan saat ini sudah unggul 19 poin atas Lazio di urutan kedua.Jika melaju mulus dan selisih saat ini terjaga, tim besutan Luciano Spalletti itu bisa mengemas Scudetto pada pekan ke-32. Hanya saja kabar buruknya adalah, mereka menghadapi kemungkinan kehilangan Victor Osimhen selama beberapa pekan.
Alhasil dia dipastikan absen saat Napoli menjamu AC Milan akhir pekan ini. Ada kekhawatiran juga ia tak bisa tampil melawan Milan di dua pertemuan perempatfinal Liga Champions, masing-masing pada 13 dan 19 April.Sementara buat Milan, cederanya Osimhen bisa menjadi berkah. Sebab Rossoneri sedang berupaya mengamankan posisi empat besar dari kejaran AS Roma, Atalanta, dan Juventus.
Philippines Latest News, Philippines Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Ingin Beli Striker Gacor, MU Dapat Angin Surga dari Eks ArsenalMantan pemain Arsenal memberi sedikit kabar baik untuk MU yang berminat merekrut striker Napoli Victor Osimhen.
Read more »
Liga Italia - Jelang Lawan AC Milan, Bomber Napoli Victor Osimhen Malah Kehilangan Jimat Andalan - Tribunnews.comLiga Italia - Jelang Lawan AC Milan, Bomber Napoli Victor Osimhen Malah Kehilangan Jimat Andalan via tribunnews
Read more »
Napoli Kehilangan Victor Osimhen Saat Bentrok Vs AC Milan |Republika OnlineOsimhen cedera saat membela timnas Nigeria.
Read more »
Kabar Gembira Buat Milanisti, Giroud Siap Mengabdi Satu Tahun Lagi di AC Milan - Bolasport.comUpaya AC Milan untuk memperpanjang kontrak para pemainnya satu per satu membuahkan hasil. Kali ini kabar gembira datang dari penyerang kawakan asal Prancis, Olivier Giroud
Read more »
Ada Napoli vs AC Milan, Ini Jadwal Liga Italia Pekan Ke-28Partai dua klub papan atas, Napoli melawan AC Milan, akan menghiasi pertandingan Serie A Liga Italia, pekan ini.
Read more »
Jadwal Liga Italia Pekan Ini: Napoli Vs MilanNapoli akan menghadapi ujian dari sang juara bertahan, AC Milan, di Liga Italia akhir pekan ini. Simak jadwal Liga Italia selengkapnya di sini.
Read more »