Mudik Lebaran 2023: Rekayasa Lalu Lintas Malioboro, Tugu, dan Titik Nol Yogyakarta TempoOtomotif
TEMPO.CO, Yogyakarta - Kepolisian Resor Kota Yogyakarta membeberkan rekayasa final lalu lintas dalam Kota Yogyakarta saat mudik Lebaran 2023. Rekayasa ini akan diberlakukan pada H-3 hingga H+3 lebaran 2023.Kepala Satuan Lalu Lintas Polresta Yogyakarta Ajun Komisaris Polisi Maryanto menuturkan rencana rekayasa final lalu lintas di kawasan paling rawan kepadatan kendaraan di pusat Kota Yogyakarta terutama Tugu Jogja, Malioboro hingga Titik Nol Kilometer.
'Ketika volume kendaraan tampak meningkat yang mengarah ke Malioboro, maka arus lalu lintas dari arah timur dan utara yakni Abu Bakar Ali dan Margo Utomo sementara tidak bisa masuk ke Jalan Malioboro karena akan kami pasang barikade,' kata dia.'Tetapi sifat barikade ini buka tutup, artinya ketika situasi normal maka akan kami buka lagi,' kata Maryanto.
Philippines Latest News, Philippines Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Jenis Kendaraan Barang yang Dilarang Selama Mudik Lebaran 2023Pelarangan tersebut akan dilakukan mulai 18-21 April 2023 untuk menjelang arus mudik Lebaran 2023.
Read more »
Harga Tiket Bus AKAP Jakarta - Yogyakarta Jelang Mudik Lebaran 2023Pada musim mudik Lebaran 2023, perusahaan bus AKAP akan memberikan tarif khusus, begitu juga untuk keberangkatan dari Jakarta menuju Yogyakarta
Read more »
Jokowi Wanti-wanti Macet di Pelabuhan Merak dan Rest Area saat Mudik LebaranPresiden Joko Widodo (Jokowi) mengungkapkan ada dua catatan penting dalam mendukung kelancaran arus mudik Lebaran 2023.
Read more »
Ini Syarat Penumpang Kereta Api Pada Masa Mudik Lebaran 2023Berikut ini syarat penumpang kereta api masa mudik lebaran 2023 dalam rangka penanganan dan pencegahan penyebaran COVID-19.
Read more »
Penumpang Pesawat di Bandara Soekarno Hatta Diprediksi Naik 25 Persen saat Mudik Lebaran 2023Sama seperti tahun-tahun sebelumnya, tahun ini pun Bandara Soekarno Hatta akan membuka kembali posko angkutan Lebaran.
Read more »
Daftar Kendaraan Angkutan Barang yang Dilarang Lewat saat Mudik Lebaran 2023Pembatasan operasional kendaraan angkutan barang berlaku mulai 19 April 2023 pukul 00.00 WIB sampai 21 April 2023 untuk arus mudik.
Read more »