PT MRT Jakarta menyebutkan 8 prinsip dan manfaat pembangunan dan perkembangan kawasan TOD di Jakarta. - Halaman 1
Kepala Departmen TOD Planning & Development MRT Jakarta, Sagita Devi di Taman Literasi Tiahahu, Jakarta Selatan, Jumat, 24 Maret 2023. menyebutkan 8 prinsip dan manfaat dari pembangunan dan perkembangan kawasan berorientasi transit di Jakarta.
"Ada 8 prinsip TOD MRT Jakarta, fungsi campuran, kepadatan tinggi, peningkatan konektivitas, peningkatan kualitas hidup, keadilan sosial, keberlanjutan lingkungan, ketahan infrastruktur, dan regenerasi ekonomi," ungkap Kepala Departmen TOD Planning & Development MRT Jakarta, Sagita Devi di Taman Literasi Tiahahu, Jakarta Selatan, Jumat .
Kedelapan prinsip tersebut merupakan hal yang diperhatikan oleh MRT Jakarta dalam membangun kawasan TOD di Jakarta. Prinsip perencanaan tersebut memperhatikan konsep perancangan di dunia urban dan arsitektur yang berkaitan dengan fungsi transit, manusia dan ruang publik.Terkait 8 prinsip tersebut, Sagita memaparkan fungsi campuran adalah sebuah pengembangan fungsi campuran radius tempuh pejalan kaki dari stasiun transit.
Lalu, fungsi kepadatan tinggi adalah memaksimalkan kepadatan bangunan disekitar stasiun transit. Kemudian fungsi peningkatan konektivitas dimaksud untuk menyederhanakan jalur transit MRT dengan tempat tujuan. "Peningkatan kualitas hidup untuk memberikan pengalaman ruang yang nyaman dan menarik. Keadilan sosial untuk mendorong kawasan yang tangguh dan berketahanan kawasan transit," jelasnya."Keberlanjutan lingkungan guna mengurangi dampak buruk dari pembangunan, ketahanan struktur sebagai kawasan yang tangguh terhadap bencana. Regenerasi ekonomi yakni untuk mengembangkan perekonomian lokal/UMKM," tambahnya.
Philippines Latest News, Philippines Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
MRT Ungkap Total Investasi Proyek TOD di Jakarta Mencapai Rp 1,5 TriliunPT MRT Jakarta menyebutkan total nilai investasi proyek transit oriented development atau TOD MRT di Jakarta mencapai Rp 1,5 Triliun pada 2022 lalu. - Halaman 1
Read more »
Pengembangan TOD MRT Jakarta Digenjot, Telan Investasi Rp 1,5 TTotal dana investasi untuk menggenjot infrastruktur kawasan berorientasi transit alias Transit Oriented Development (TOD) mencapai Rp 1,5 triliun.
Read more »
Simak Peraturan Membatalkan Puasa di MRT JakartaSelama Ramadhan 2023 MRT Jakarta memperbolehkan penggunanya untuk makan dan minum dalam rangka membatalkan puasa.
Read more »
Penumpang Boleh Buka Puasa di MRT Jakarta Selama Ramadhan 2023, Simak AturannyaKendati demikian, PT MRT Jakarta menentukan jenis makanan dan minuman apa saja yang boleh untuk dikonsumsi di dalam moda transportasi itu untuk buka puasa.
Read more »
Ramadan 2023, Buka Puasa di Kereta MRT Jakarta Hanya Boleh dengan Air Putih dan KurmaPenumpang MRT Jakarta diperbolehkan buka puasa di dalam kereta selama bulan suci Ramadan 2023. Syaratnya, hanya boleh berbuka dengan air dan kurma.
Read more »