Pelatih Timnas Argentina, Lionel Scaloni akhirnya bersuara mengenai tak bermainnya Lionel Messi pada laga Indonesia Vs Argentina.
, yang mengatakan Messi tak datang karena akan berlibur.Selain Messi, Nicolas Otamendi dan Angel Di Maria juga tak akan dimainkan.
“Saya pikir ini adil. Itu keputusan saya, mereka tidak memintanya. Sangat adil mereka meminta beristirahat, dan mereka bisa pergi dengan keluarganya,” ujar Scaloni dikutip dari“Mereka pantas mendapatkan itu dibandingkan siapa pun. Secara logika, mereka semua ingin pulang, tapi tak ada yang memaksa saya, jadi artinya mereka baik-baik saja. Itu bagus,” ujarnya.Scaloni juga menegaskan pada laga Indonesia dirinya akan melakukan rotasi pemain, dan menurunkan para pelapis.
“Kami berencana melakukan banyak perubahan, dan membiarkan semua pemain berlaga, karena mereka pantas mendapatkannya, dan kami perlu menambah orang,” tuturnya. Kepastian ini diyakini bakal membuat pencinta sepak bola Tanah Air kecewa, dan seruan untuk refund tiket kian besar. Pasalnya, sebagian besar dari mereka ingin menonton pertandingan Indonesia Vs Argentina karena kehadiran Messi.
Philippines Latest News, Philippines Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Pelatih Timnas Argentina Lionel Scaloni: Syukurlah Lionel Messi Ke Inter Miami | Goal.com IndonesiaLionel Scaloni turut memberikan komentar tentang keputusan Lionel Messi yang memilih untuk hijrah ke Amerika Serikat. MegaBintang InterMiami MLS
Read more »
PENJELASAN: Mengapa Lionel Messi Absen Perkuat Argentina Lawan Indonesia Di Jakarta | Goal.com IndonesiaMessi kembali bersama Argentina untuk tugas internasional, tetapi dia tidak akan ambil bagian dalam laga uji coba melawan Indonesia di Jakarta.
Read more »
Pelatih Timnas Argentina Bongkar Penyebab Lionel Messi Batal ke Indonesia, Ternyata!Pelatih Timnas Argentina Bongkar Penyebab Lionel Messi Batal ke Indonesia, Ternyata! LionelMessi
Read more »
Timnas Indonesia vs Argentina: Simak Kalimat Lionel Messi IniBeredar rumor Lionel Messi tidak ikut gabung dalam FIFA Matchday Timnas Indonesia vs Argentina pada 19 Juni 2023. Simak ulasan ini.
Read more »
Kenapa Lionel Messi Absen dalam Indonesia vs Argentina di FIFA Match Day?Lionel Messi, dikonfirmasi absen pada pertandingan melawan Indonesia di FIFA Match Day. Messi dikabarkan akan liburan setelah laga melawan Australia di China.
Read more »
5 Pemain Argentina yang Bisa Gantikan Sinar Lionel Messi untuk Melawan Timnas Indonesia - Bola.netKabar buruk itu mendekati kenyataan. Ya, Lionel Messi kemungkinan akan absen membela Argentina untuk menghadapi Timnas Indonesia.
Read more »