Merangkai Usaha dan Manfaat di Bilah-Bilah Bambu, Virage Awie Klaster Usaha Binaan BRI

Bandung Barat News

Merangkai Usaha dan Manfaat di Bilah-Bilah Bambu, Virage Awie Klaster Usaha Binaan BRI
NgamprahBRIVirage Awie
  • 📰 liputan6dotcom
  • ⏱ Reading Time:
  • 59 sec. here
  • 10 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 55%
  • Publisher: 83%

Adang berharap usahanya ini bisa teguh menjulang seperti jajaran bambu di kebun-kebun Bandung Barat yang memberikan kesejukan, kerindangan dan manfaat bagi sekitar.

Inspirasi itu diaku Adang datang pada suatu malam 30 April 2011, ketika ia tengah diam bersila di sebuah masjid. Ia melihat bilah-bilah bambu di lingkungan tempat ibadah itu. 'Usaha apa yang bisa saya perbuat lewat bambu?' pertanyaan dalam hati Adang tak langsung menemukan jawaban.

Ada semacam kemantapan ikhtiar yang seolah ujug-ujug terbangun. Bermodal uang sendiri yang tak seberapa, Adang mulai belajar hal ihwal tentang bambu, melakukan serangkaian penelitian dan percobaan semampunya. 'Tapi ternyata booth kami di Java Jazz itu dipenuhi pengunjung,' cerita Adang setengah tak menyangka.

Tidak hanya fokus di aspek produksi, Virage Awie kini menjadi semacam akedemi yang berfokus pada pemberdayaan masyarakat dalam bentuk pelatihan usaha, termasuk untuk para disabilitas. 'Kami berkomitmen untuk terus mendampingi dan membantupelaku UMKM, tidak hanya dengan memberikan modal usaha, tetapi juga melalui pelatihan-pelatihan usaha dan program pemberdayaan lainnya, sehingga UMKM dapat tumbuh dan berkembang. Semoga kisah Klaster Bambu Pirage Awie dapat menjadi cerita inspiratif yang bisa ditiru oleh pelaku UMKM di daerah lain,' tegas Supari.

'Kebanyakan yang bekerja itu dibayar dengan komisi produksi, bukan gaji sistemnya. Ada yang seminggu itu bisa dapat 1-2 juta rupiah, ada juga yang 500 ribu rupiah. Saya sendiri menargetkan yang bekerja di sini bisa mendapat penghasilan minimal UMR,' tambahnya.

We have summarized this news so that you can read it quickly. If you are interested in the news, you can read the full text here. Read more:

liputan6dotcom /  🏆 4. in İD

Ngamprah BRI Virage Awie Bambu Kerajinan Bambu Alat Musik Biola Bambu Cimareme

Philippines Latest News, Philippines Headlines

Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.

Akhirnya! Pemasangan Bilah Sayap Garuda Kantor Presiden di IKN KelarAkhirnya! Pemasangan Bilah Sayap Garuda Kantor Presiden di IKN KelarPemasangan bilah-bilah sayap garuda di Kantor Presiden Ibu Kota Nusantara (IKN) sudah selesai.
Read more »

Menteri AHY sosialisasikan manfaat sertifikat tanah jadi modal usahaMenteri AHY sosialisasikan manfaat sertifikat tanah jadi modal usahaMenteri Agraria dan Tata Ruang/Kepala Badan Pertanahan Nasional (ATR/BPN) Agus Harimurti Yudhoyono menyosialisasikan manfaat tanah sebagai modal usaha untuk ...
Read more »

Manfaat Kolostrum ASI, Cairan Emas bagi Bayi Baru LahirManfaat Kolostrum ASI, Cairan Emas bagi Bayi Baru LahirLalu apa manfaat dari kolostrum Berikut beberapa manfaat penting dari kolostrum ASI
Read more »

UMKM dan Pelanggaran Hak atas Merek DagangUMKM dan Pelanggaran Hak atas Merek DagangPenggunaan logo usaha mirip logo usaha merek terkenal menunjukkan kurangnya kesadaran pentingnya hak atas merek dagang.
Read more »

Momen Pemasangan Bilah Terakhir Garuda Kantor Presiden di IKNMomen Pemasangan Bilah Terakhir Garuda Kantor Presiden di IKNKementerian PUPR mengungkapkan pemasangan bilah terakhir garuda Kantor Presiden di Ibu Kota Nusantara atau IKN, Kalimantan Timur telah selesai.
Read more »

Perlu kecermatan merangkai regulasi BBM subsidiPerlu kecermatan merangkai regulasi BBM subsidiLembaran Rp2.000 acapkali terasa remeh. Tak jarang, lembaran itu tercecer di jalan, terselip di bawah meja, bahkan direlakan dalam berbagai transaksi jual ...
Read more »



Render Time: 2025-02-25 11:31:35