Sepatu bekas ilegal yang masuk ke Indonesia awalnya merupakan sumbangan masyarakat Singapura kepada pemerintahnya.
Jakarta, Beritasatu.com -Menteri Perindustrian Agus Gumiwang Kartasasmita mengatakan, sepatu bekas ilegal yang masuk ke Indonesia awalnya merupakan sumbangan masyarakat Singapura kepada pemerintahnya. Negara tetangga itu memiliki program daur ulang sepatu bekas untuk pembangunan fasilitas olahraga. Sayangnya, sepatu-sepatu sumbangan tersebut malah lolos ke pasar Indonesia.
yang dikirim sepatu bekas yang seharusnya di-recycle malah masuk ke Indonesia. Tentu ini ilegal, kita bongkar,” kata dia usai Grand Launching PIDI 4.0 di Jakarta, dikutip Investor Daily Selasa .Sepatu Bekas untuk Daur Ulang dari Singapura Diimpor ke Indonesia, Kemperin Bakal Awasi Pelabuhan Menurut Agus, masuknya sepatu bekas impor tersebut adalah ilegal. Apalagi saat ini industri alas kaki sedang dibayang-bayangi dengan potensi PHK karena adanya penurunan permintaan.
Sebelumnya, Deputi Usaha Kecil Menengah Kementerian Koperasi dan Usaha Kecil Menengah Hanung Harimba Rachman menyebutkan, pemerintah perlu mengoreksi peraturan mengenai barang yang dilarang impor dan ekspor. “Kemudian usulan kebijakan yang kita masuk yakni, kita usulkan alas kaki masuk dalam lartas atau larangan terbatas,” kata Hanung di Jakarta, Senin .
Pemerintah telah mengatur barang yang dilarang ekspor dan impor melalui Peraturan Menteri Perdagangan No.
Philippines Latest News, Philippines Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Soal Impor Sepatu Bekas dari Singapura, Menperin: Harusnya Didaur Ulang Malah Masuk IndonesiaMenperin Agus menilai impor ilegal tersebut sudah termasuk skandal besar lantaran menggoyangkan bisnis industri alas kaki di Tanah Air.
Read more »
Bongkar Skandal Impor Ilegal Sepatu Bekas, Menperin Turun Tangan!Menteri Perindustrian Agus Gumiwang Kartasasmita menyatakan siap membongkar skandal impor ilegal sepatu bekas.
Read more »
Pantas Sepatu Bekas Singapura Masuk Pasar Loak RI, Impornya Belum DilarangKementerian Koperasi UKM buka suara soal gegernya sepatu bekas dari Singapura yang seharusnya untuk donasi masuk ke pasar loak Indonesia.
Read more »
Soal Sepatu Bekas Asal Singapura, Belum Masuk Larangan Pembatasan Impor?Kemenkop UKM mengatakan, sepatu belum masuk dalam jenis pakaian bekas yang masuk daftar larang impor.
Read more »
Anak Buah Teten Masduki Usul Impor Sepatu Bekas DilarangBarang bekas impor membanjiri pasar dalam negeri, giliran Kementerian Koperasi dan UKM sumbang usul.
Read more »
Ternyata Tak Mudah Larang Impor Sepatu Bekas, Ini KendalanyaPemerintah berupaya mengatasi masalah impor sepatu bekas, namun ternyata ada kendalanya di lapangan.
Read more »