Ketua Umum Pimpinan Pusat Muhammadiyah, Haedar Nashir berpesan agar pemerintah mengutamakan tanggung jawab kebangsaan di atas pragmatisme ekonomi, menanggapi wacana pemungutan pajak untuk judi online (slot) yang sempat dilontarkan Menkominfo Budi Arie Setiadi
Liputan6.com, Jakarta - Ketua Umum Pimpinan Pusat Muhammadiyah, Haedar Nashir berpesan agar pemerintah mengutamakan tanggung jawab kebangsaan di atas pragmatisme ekonomi.
BACA JUGA: Menkominfo Budi Arie: Tak Cuma Artis, Kita Semua Bisa Jadi Duta Anti Judi Online BACA JUGA: VIDEO: Menkominfo Berencana akan Jadikan Artis Wulan Guritno Sebagai Duta Anti-Judi Online BACA JUGA: Menkominfo Tinjau Fasilitas Media Center KTT ke-43 ASEAN Wacana pajak judi online dimunculkan Menkominfo mengingat aliran uang yang ‘terbang ke luar negeri’ lewat judi online mencapai US$9 miliar atau sekitar Rp150 triliun.
“Pokoknya semuanya harus di atas tanggung jawab sosial kebangsaan yang lebih luas. Jangan sampai malah itu membawa mafsadat, membawa mudarat bagi masa depan bangsa,” imbuhnya.2 dari 2 halamanTanggung Jawab KebangsaanSelain bertentangan dengan konteks Keindonesiaan, wacana-wacana pragmatis seperti itu kata Haedar justru menimbulkan pertanyaan mengenai komitmen para pejabat negara untuk menjalankan amanat pemerintahan sesuai pedoman Pancasila.
Philippines Latest News, Philippines Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Judi online: Menkominfo ingin pungut pajak dari judi online dicerca warganet - Apakah itu solusi yang tepat?Menkominfo Budi Arie mengatakan Indonesia harus 'realistis' bahwa uang uang lari ke luar negeri dari transaksi judi online mencapai Rp150 triliun dan nilainya semakin besar setiap tahun. Dengan memajaki judi online negara tidak dirugikan dan anak-anak, klaimnya bisa dilindungi.
Read more »
Menkominfo Ingin Pungut Pajak dari Judi Online, Warganet: Ini Solusi Tepat?Menkominfo Budi Arie mengatakan Indonesia harus 'realistis' bahwa uang yang 'lari ke luar negeri' dari transaksi judi online mencapai Rp150 triliun dan terus bertambah.
Read more »
Menkominfo Usulkan Pajak Judi Online, Pengamat: Judi ya Judi, Tetap TerlarangPAKAR hukum pidana dari Universitas Trisakti Abdul Fickar Hadjar merespon Menteri Komunikasi dan Informatika Budi Arie Setiadi soal usulan pajak judi online (daring)
Read more »
Muhammadiyah Sorot Potensi Konflik Jika Rumah Ibadah Diawasi WargaKetum Muhammadiyah merespons klarifikasi Kepala BNPT terkait mekanisme kontrol rumah ibadah yang melibatkan masyarakat.
Read more »
Ketua Umum Muhammadiyah: Jangan Ada Konfrontasi Agamis-Nasionalis pada Pemilu 2024Ketua Umum Muhammadiyah Haedar Nashir mewanti-wanti agar para tokoh politik tidak menciptakan konfrontasi antara nilai keagamaan dan nasionalisme pada Pemilu 2024.
Read more »