Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Airlangga Hartarto turun langsung meninjau progres pembangunan Jalan Tol Cileunyi–Sumedang–Dawuan (Cisumdawu) di Jawa Barat, Jumat (23/6/2023).
Liputan6.com, Jakarta Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Airlangga Hartarto turun langsung meninjau progres pembangunan Jalan Tol Cileunyi–Sumedang–Dawuan di Jawa Barat, Jumat .
“PSN salah satunya selain jalan tol juga ada 7 bendungan. Kemudian juga beberapa proyek lain termasuk pengembangan kawasan-kawasan. Pelabuhan patimban juga terus didorong, karena Jawa Barat ini, daerah Rebana ini, merupakan daerah industri otomotif dan sekaligus pertanian,” kata Airlangga dalam keterangannya.
Selain itu, Jalan Tol Cisumdawu juga telah menerapkan salah satu inovasi teknologi khusus dan canggih, yakni menggunakan Geofoam EPS dalam pembangunannya. Menko Airlangga juga menyempatkan untuk berdiskusi dengan Gubernur Ridwan Kamil terkait beberapa proyek PSN di Jawa Barat seperti Bendungan Cipanas, Bendungan Sadawarna, Kereta Cepat Jakarta – Bandung yang akan beroperasi di Agustus, Pelabuhan Patimban, Bandara Kertajati dan Aerocity, dan ITB Cirebon.
Untuk mendukung pertumbuhan perekonomian, Pemerintah secara langsung juga memberikan kesempatan dan mendukung para pelaku ekonomi untuk berkembang.
Philippines Latest News, Philippines Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Dikit Lagi, Jakarta-Bogor Cuma 45 Menit Via Tol Baru IniTol ini akan menyambungkan Tol Jagorawi, Tol Depok-Antasari, Tol Serpong-Cinere, dan Tol Cimanggis-Cibitung.
Read more »
Menko Airlangga meninjau pembangunan Tol Cisumdawu SumedangMenteri Koordinator Bidang Perekonomian Airlangga Hartarto meninjau pembangunan Jalan Tol Cileunyi-Sumedang-Dawuan (Cisumdawu) di Jawa Barat (Jabar), ...
Read more »
Jajal Tol Cisumdawu, Menko Airlangga: Mulus, Aman dan NyamanJalan tol Cisumdawu akan menjadi penghubung menuju Bandara Kertajati dan merupakan salah satu proyek strategis nasional.
Read more »
Tinjau Progres Tol Cisumdawu, Airlangga Minta Proyek PSN di Jabar DikebutMenteri Koordinator Bidang Perekonomian Airlangga Hartarto meninjau progres pembangunan Tol Cisumdawu di Jawa Barat yang merupakan salah satu PSN.
Read more »
Tinjau Tol Cisumdawu, Airlangga: Jalannya Mulus dan NyamanMenteri Koordinator Bidang Perekonomian Airlangga Hartarto menilai, Jalan Tol Cisumdawu sudah layak untuk beroperasi penuh. - Halaman 1
Read more »
Tol Cisumdawu Ditargetkan Beroperasi Penuh Awal Juli 2023Kementerian PUPR menargetkan jalan tol Cisumdawu dapat beroperasi penuh pada awal Juli 2023.
Read more »