Mengintip Kereta Mewah Italia La Dolce Vita yang Tarifnya Rp420 per Malam TempoTravel
TEMPO.CO, Jakarta - Belum selesai dibangun, pelancong sudah melakukan reservasi untuk perjalanan kereta mewah terbaru Italia, La Dolce Vita. Mereka rela membayar kamar antara 6.600 euro atau sekitar Rp110,5 juta sampai dengan 25.000 euro atau sekitar Rp420 juta per malam. Kereta mewah ini merupakan konsep ulang modern dari layanan kereta api Orient Express yang terkenal mengangkut penumpang melintasi Eropa dari 1883 hingga 1977.
Pilihan Editor: Versi Baru Orient Express yang Legendaris akan Beroperasi pada 2023
Philippines Latest News, Philippines Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Mengintip Kesiapan Sarana Penunjang Kereta Cepat yang Bulan Depan DiresmikanPT China Railway Group Limited (CREC) mencatat hingga Juli 2023, infrastruktur penunjang Kereta Cepat Jakarta Bandung (KCJB) saat ini telah mencapai tahap akhir
Read more »
Jam Tangan Mewah Milik Asisten Pelatih Timnas U-19 Thailand Hilang di Hotel PalembangAsisten pelatih Pemain Bola Wanita AFF U-19 Thailand Nantawat Thaensopa, 39, kehilangan jam tanggan mewah senilai ratusan juta rupiah di sebuah hotel Palem...
Read more »
IU Sering Beri Hadiah Mewah ke Teman-temannya Sejak Debut, Bahkan Pakai Gaji PertamaDi kalangan teman-temannya, IU dikenal sebagai pribadi yang tidak pelit dan sering memberi hadiah mewah bahkan sebelum namanya sebesar sekarang.
Read more »
Jam tangan mewah pelatih Timnas Thailand hilang di PalembangAparat Kepolisian Resor Kota Besar Palembang, Sumatera Selatan menerima laporan hilangnya satu buah jam tangan mewah milik Asisten Pelatih Tim Nasional Sepak ...
Read more »
Viral Mobil Mewah Rubicon Menyerempet di Tol JORR lalu KaburViral video mobil mewah Jeep Rubicon kabur setelah menyerempet pengendara lain saat hendak menyalip lewat bahu jalan Tol Lingkar Luar Jakarta (JORR). Viral video...
Read more »
Waduh, Jam Tangan Mewah Pelatih Timnas Putri Thailand Hilang di PalembangAparat Kepolisian Resor Kota Besar Palembang, Sumatra Selatan, menerima laporan hilangnya satu buah jam tangan mewah milik Asisten Pelatih Tim Nasional (Timnas) Sepak Bola Putri U-19 Thailand, Natawat Thaensopa, 39.
Read more »