BNBR akan turut diuntungkan dari IPO VKTR sebagai perusahaan induk.
Bagikan Facebook Twitter WhatsApp Linkedin Telegram Tautan Tersalin A- A+ Bisnis.com, JAKARTA -- Calon emiten kendaraan listrik besutan Grup Bakrie, PT VKTR Teknologi Mobilitas Tbk. bakal segera melantai di bursa. Emiten induknya PT Bakrie & Brothers Tbk. bakal ikut ketiban untung dari aksi korporasi tersebut.
BNBR sebagai perusahaan induk yang memiliki 199.2280.000.000 lembar saham VKTR atau sebanyak 45,55 persen sudah cukup banyak diuntungkan dari kinerja VKTR pada 2022. Kenaikan pendapatan BNBR juga diikuti dengan meningkatnya laba usaha sebesar 1.010 persen dari Rp20,69 miliar pada 2021 menjadi Rp231,92 miliar pada 2022. Sementara itu, BNBR melaporkan laba bersih yang dapat diatribusikan kepada pemilik entitas induk naik 317,93 persen secara tahunan, dari Rp63,67 miliar pada 2021 menjadi Rp266,13 miliar pada 2022.
"Namun mulai terlihat proyek strategis seperti VKTR sudah dapat memberikan kontribusi yang positif terhadap kinerja Perseroan" ujar Roy.
Philippines Latest News, Philippines Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
IHSG Potensi Rebound, MNC Sekuritas Rekomendasi Saham BIRD, BNBR, JSMR, MPMXIHSG berpotensi rebound setelah The Fed menahan suku bunga dengan sejumlah rekomendasi saham pilihan.
Read more »
BNBR Raup Laba Rp 231,9 Miliar pada 2022, Tumbuh 1.020,7 PersenPT Bakrie & Brothers Tbk (BNBR) mencatat pendapatan bersih sebesar Rp 3,62 triliun di sepanjang tahun 2022, atau naik 51,52 persen dibanding 2021.
Read more »
Erick Thohir dan DPR Mau Bahas IPO Pertamina Hulu Energi (PHE) Hari iniErick Thohir dijadwalkan membahas sejumlah isu BUMN termasuk IPO PHE bersama Komisi VI DPR RI pada hari ini, Kamis (15/6/2023).
Read more »
Distributor Coca Cola Graha Prima (GRPM) IPO, Tawarkan Saham Rp120-Rp130Graha Prima Mentari (GRPM) berencana menggelar IPO dengan target dana hingga Rp40,17 miliar.
Read more »
EMTEK Buka Suara Soal IPO Superbank, Sutanto: Masih Terlalu Prematur | merdeka.comEmiten holding grup Emtek, PT Elang Mahkota Teknologi Tbk menyampaikan masih belum akan membawa anak usahanya PT Super Bank Indonesia (Superbank) untuk melantai ke Bursa Efek Indonesia (BEI).
Read more »
Beda dengan PGEO, Wamen Pahala: IPO PHE Tak Gandeng Anchor InvestorWakil Menteri BUMN I Pahala Mansury memastikan IPO PHE di Bursa Efek Indonesia (BEI) tanpa menggandeng investor jangkar atau anchor investor.
Read more »