Menkopolhukam Mahfud MD meminta seluruh pemerintah daerah (pemda) memberi izin penggunaan fasilitas publik untuk pelaksanaan Shalat Idul Fitri 1444 Hijriah untuk kelompok agama manapun.
Menteri Koordinator Bidang Politik, Hukum, dan Keamanan Mahfud MD meminta seluruh pemerintah daerah memberi izin penggunaan fasilitas publik untuk pelaksanaan Salat Idul Fitri 1444 Hijriah untuk kelompok agama manapun. Hal tersebut harus dilakukan demi menciptakan kerukunan meskipun ada perbedaan perayaan lebaran.
"Pemerintah mengimbau fasilitas publik seperti lapangan yang dikelola pemda agar dibuka dan diizinkan untuk tempat Shalat Idul Fitri jika ada ormas atau kelompok masyarakat yang ingin menggunakannya,” tulis Mahfud di akun Twitter pribadinya, Selasa .Baca juga: Wapres Minta Potensi Perbedaan Waktu Idul Fitri 2023 Disikapi dengan Toleransi
Mahfud menyambung cuitannya dengan menegaskan bahwa, meski terdapat perbedaan, penentuan 1 Syawal sama-sama dilakukan berdasarkan hadis Nabi Muhammad SAW. Entah rukyat atau hisab, kedua cara itu adalah tuntunan yang dating dari Rasulullah SAW. Ia pun kemudian mengutip hadits yang berbunyi ‘Berpuasalah kamu jika melihat hilal dan berhari rayalah jika melihat hilal. "Melihat hilal bisa dengan rukyat, bisa dengan dengan hisab," cuitnya.Mahfud menjelaskan bahwa rukyat adalah proses melihat hilal dengan mata telanjang dengan dibantu teropong seperti praktik yang dilakukan semasa Nabi Muhammad SAW." Nahdlatul Ulama dan Muhammadiyah sama-sama berhari raya pada tanggal 1 Syawal.
Rangkaian cuitan Mahfud muncul di tengah mengemukanya kontroversi beberapa pemerintah daerah yang menolak mengeluarkan izin penggunaan lapangan untuk Shalat Idul Fitri 1444 H yang tidak sesuai dengan ketetapan pemerintah.
Philippines Latest News, Philippines Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Mahfud Md Imbau Pemda Izinkan Ormas Gunakan Fasilitas Publik untuk Salat Idul FitriRangkaian cuitan Mahfud Md muncul di tengah kontroversi beberapa pemda menolak izin penggunaan lapangan yang diajukan Muhammadiyah.
Read more »
Perbedaan 1 Syawal, Menteri Agama Minta Pemerintah Daerah Akomodir Fasilitas Umum untuk Salat Idul FitriMenurut Menag, perizinan ini penting diberikan dalam rangka merayakan perbedaan dengan cara arif dan bijaksana.mediaindonesia referensibangsa 1syawal Sumber:
Read more »
Yaqut Minta Kepala Daerah Akomodir Warga yang Salat Idul Fitri Ikut MuhammadiyahMenteri Agama Yaqut Cholil Qoumas meminta kepala daerah agar mengizinkan penggunaan fasilitas umum untuk Salat Idul Fitri pada Jumat 21 April 2023.
Read more »
MUI DIY Minta Masyarakat Sikapi Perbedaan Hari Idul Fitri dengan BijaksanaUmat muslim dalam merayakan Idulfitri hendaknya juga dengan kegiatan yang terukur.
Read more »
Wali Kota Pekalongan Tetap Larang Lapangan Mataram untuk Salat Idul Fitri pada Jumat 21 April 2023Wali Kota Pekalongan mempersilakan warga yang Salat Idul Fitri pada Jumat 21 April 2023 untuk menggunakan lapangan yang lain. Menunggu Sidang Isbat.
Read more »
DLH Sleman Layani Potong Rumput Gratis untuk Lapangan Dipakai Sholat Idul FitriTidak ada kuota, namun, masyarakat diminta tidak meminta mendadak.
Read more »