Kilang Dumai Meledak dan Terbakar, Pertamina: Kami Bertanggung Jawab TempoBisnis
TEMPO.CO, Jakarta - Areal Manager Communication, Relations, & CSR Refinery Unit Dumai, Agustiawan, mengatakan setelah berhasil menanggulangi kejadian di area gas compressor, pihaknya beralih ke proses recovery kilang maupun warga. Hal tersebut dilakukan agar operasional kilang dapat kembali berjalan optimal dan warga terdampak bisa segera beraktivitas. 'Kami akan bertanggung jawab atas kerugian yang terjadi di masyarakat,' kata Agustiawan melalui keterangannya, Minggu, 2 Maret 2023.
Agustiawan mengatakan insiden meledaknya kilang membuat sejumlah rumah warga dan tempat ibadah di dekat lokasi mengalami kerusakan ringan. Pihaknya pun akan segera menanggulangi kerusakan tersebut agar masyarakat kembali nyaman beraktivitas.'Kami sedang membentuk tim pemulihan atau recovery yang melibatkan pemerintah daerah, penegak hukum, serta perwakilan masyarakat untuk mempercepat langkah pemulihan,' kata Agustiawan.
Philippines Latest News, Philippines Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Dapur Boiler Kilang Pertamina Dumai MeledakKilang PT Pertamina di Kota Dumai, Riau meledak pada pukul 22.30 WIB, Santu (1/4/2023). Ledakan yang terjadi di Dapur Boiler Kilang Pertamina Dumai Jalan Putri
Read more »
Kilang Pertamina di Dumai Riau Meledak, Rumah hingga Masjid RusakKilang minyak PT Pertamina di Dumai, Riau, meledak malam ini. Akibatnya, rumah hingga masjid di sekitar kilang tersebut rusak.
Read more »
Kilang Minyak Pertamina di Dumai MeledakLedakan terjadi di kilang minyak Pertamina Kota Dumai, Riau, Sabtu (1/4/2023) malam.
Read more »
Kilang Minyak Pertamina di Dumai Meledak |Republika OnlineLedakan mengakibatkan kebakaran.
Read more »
Kilang Minyak Pertamina Dumai Meledak, Warga: Ledakannya Sangat KuatKilang minyak Pertamina di Dumai, Riau, Meledak, Sabtu (1/4/2023) malam.
Read more »
Kilang Minyak Pertamina Dumai Meledak, 5 Pekerja TerlukaKilang minyak Pertamina Dumai Meledak, lima pekerja terluka. Saat ini para korban telah menjalani perawatan di rumah sakit dan dalam kondisi stabil.
Read more »