Ketum PBNU Minta Penolakan Israel di Piala Dunia U-20 juga Disertai Solusi

Philippines News News

Ketum PBNU Minta Penolakan Israel di Piala Dunia U-20 juga Disertai Solusi
Philippines Latest News,Philippines Headlines
  • 📰 tempodotco
  • ⏱ Reading Time:
  • 16 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 10%
  • Publisher: 63%

Ketum PBNU, Gus Yahya minta kepada pihak-pihak yang menolak Israel tampil dalam Piala Dunia U-20 di Indonesia juga turut memberikan solusi.

TEMPO.CO, Jakarta - Ketua Umum Pengurus Besar Nahdlatul Ulama atau PBNU, Yahya Cholil Staquf meminta kepada pihak-pihak yang menolak Israel tampil dalam Piala Dunia U-20 di Indonesia juga turut memberikan solusi. Penolakan itu datang dari berbagai organisasi salah satunya Persatuan Alumni atau PA 212 hingga Front Persaudaraan Islam . 'Saya sebetulnya berharap semua orang itu ketika mereka berpikir tentang Palestina, ingin membela Palestina, mereka bukan cuma teriak lalu tidur.

Kakak Menteri Agama Yaqut Cholil Qoumas ini mengatakan belum ada pembahasan apapun dengan Presiden Joko Widodo atau Jokowi tentang protes Israel di Piala Dunia U-20. 'Enggak masalah , belum tentu Palestina rugi. Jadi yang penting perkuat posisi Indonesia dalam platform Internasional,' kata Yahya.

We have summarized this news so that you can read it quickly. If you are interested in the news, you can read the full text here. Read more:

tempodotco /  🏆 12. in İD

Philippines Latest News, Philippines Headlines

Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.

PBNU Tidak Masalah Israel Ikut Piala Dunia U-20PBNU Tidak Masalah Israel Ikut Piala Dunia U-20Ketua PBNU Yahya Cholil Staquf tidak mempermasalahkan kehadiran tim nasional Israel ke Indonesia dalam ajang Piala Dunia U-20.
Read more »

Timnas Israel Main di Piala Dunia U-20 Indonesia, Ketum PBNU: Belum Tentu Palestina RugiTimnas Israel Main di Piala Dunia U-20 Indonesia, Ketum PBNU: Belum Tentu Palestina RugiKetua Umum Pengurus Besar Nahdlatul Ulama (Ketum PBNU) Yahya Cholil Staquf atau Gus Yahya tak mempermasalahkan apabila Timnas Sepak Bola Israel bertanding di Piala Dunia U-20 Indonesia.
Read more »

Ketum PBNU: Menolak Israel di Piala Dunia U20 Tidak Punya Manfaat untuk PalestinaKetum PBNU: Menolak Israel di Piala Dunia U20 Tidak Punya Manfaat untuk PalestinaKetua Umum PBNU Yahya Cholil Staquf mengatakan menolak Timnas Israel ke Indonesia tidak mempunyai manfaat nyata bagi Palestina.
Read more »

Israel Tidak Bisa 'Ditendang' dari Piala Dunia U-20, Ini Kata Pakar Hukum Internasional - tvOneIsrael Tidak Bisa 'Ditendang' dari Piala Dunia U-20, Ini Kata Pakar Hukum Internasional - tvOneKeikutsertaan Israel dalam Piala Dunia U-20 di Indonesia, yang dimulai pada 20 Mei mendatang, terus mendapat penolakan dari beberapa pihak. - tvOne
Read more »

Berdalih pada Prinsip Bung Karno, Hamka Haq Komentari Penolakan Israel di Piala Dunia U20Berdalih pada Prinsip Bung Karno, Hamka Haq Komentari Penolakan Israel di Piala Dunia U20Ketua DPP PDI-P Hamka Haq menyebut aksi penolakan Timnas Israel di ajang Piala Dunia U20 2023 oleh sejumlah masyarakat Indonesia merupakan hal yang wajar.
Read more »

Ganjar Pranowo Tolak Timnas Israel Main di Piala Dunia U-20Ganjar Pranowo Tolak Timnas Israel Main di Piala Dunia U-20Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo mendukung perhelatan Piala Dunia U-20 tanpa keikutsertaan Timnas Israel. Ganjar mengatakan, hal ini sesuai dengan amanat Bung Karno dalam mendukung kemerdekaan Palestina.
Read more »



Render Time: 2025-04-01 13:34:36