Pihak keluarga korban penganiayaan Mario Dandy Satriyo, David Ozora, menerima hasil putusan sidang atas terdakwa anak AG meski masa hukuman lebih pendek dari tuntutan Jaksa Penuntut Umum (JPU).
Liputan6.com, Jakarta - Hakim Sri Wahyuni Batubara memvonis AG dengan hukuman pidana 3 tahun 6 bulan di Lembaga Pembinaan Khusus Anak .
"Kami menerima dan kami menghargai keputusan ini, mudah-mudahan ini menjadi keadilan untuk semua. Kita berfokus pada nanti, pelaku utama yaitu Mario Dandy," lanjut Mellisa. Persidangan terdakwa anak AG pada hari ini, kata Mellisa, akan menjadi tolok ukur terkait proses persidangan selanjutnya terhadap pelaku lain yakni Mario Dandy dan Shane Lukas.
AG mantan pacar Mario Dandy divonis Majelis hakim Pengadilan Negeri Jakarta Selatan dengan hukuman penjara 3 tahun 6 bulan. Ketika diajak ngobrol, kata Mellisa, memori David masih melompat-lompat. Hingga saat ini, David disebut masih belum tahu apa yang membabkannya berada di rumah sakit.Bahkan, David pun belum mengenali sang ayah. Alih-alih memanggil dengan sebutan"bapak", David memanggil Jonatahan Latumahina dengan sebutan"Jo".Advertisement
"Senin ke 8 hari ke 50. Terima kasih banyak atas doanya yang kami tidak bisa sebutkan semuanya. Hormat untuk Panjenengan semua," tulis Jonathan.
Philippines Latest News, Philippines Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Bonny Sidharta Spill Kondisi Terkini David Ozora, Mata Korban Penganiayaan Mario Dandy Cs Semakin BernyawaKondisi terkini David Ozora, korban penganiayaan Mario Dandy, dibagikan Bonny Sidharta
Read more »
David Ozora Pegang Kumis Adam Suseno, Alhamdulillah Cita-cita Korban Mario Dandy Akhirnya TerwujudInul Daratista mengabulkan cita-cita David Ozora yakni memegang kumis Adam Suseno yang legendaris. Suasana berlangsung haru sekaligus bahagia.
Read more »
Penasihat Hukum David Ozora Ungkap 6 Alasan Pelaku Anak AG Pacar Mario Dandy Layak Dihukum MaksimalPenasihat hukum David Ozora, Mellisa Anggraini mengungkap enam alasan pelaku anak AG yang juga pacar Mario Dandy dinilai layak mendapat hukuman maksimal.
Read more »
Ayah David Ozora Sebut Mario Dandy Tertekan, Ini Kata Penasihat HukumnyaAyahanda David Ozora, Jonathan Latumahina menyebut tersangka kasus penganiayaan anaknya yakni Mario Dandy Satriyo tertekan selama menjalani hukuman di Rutan Polda Metro Jaya.
Read more »
AG Divonis 3 Tahun 6 Bulan, Terbukti Merencanakan Penganiayaan David Ozora dengan Mario DandyAnak berkonflik dengan hukum, AG (15) terbukti secara sah dan bersalah turut terlibat penganiayaan CDO (17) bersama Mario Dandy dan Shane Lukas vonis 3,5 tahun.
Read more »