Kapolda Bali Irjen Pol Putu Jayan Danu Putra mengingatkan masyarakat Bali untuk berhati-hati menyebarkan video yang memiliki unsur pornografi di media sosial.
Kapolda Bali, Irjen Pol Putu Jayan Danu Putra mengingatkan masyarakat Bali untuk tidak mengunggah video yang bermuatan pornografi karena dapat dijerat hukum menggunakan undang- undang ITE, Senin, 29 Mei 2023. - Kapolda Bali Irjen Pol Putu Jayan Danu Putra mengingatkan para wisatawan asing, domestik maupun masyarakat Bali untuk berhati-hati menyebarkan video yang memiliki unsur pornografi di media sosial.
"Partisipasi masyarakat itu untuk melaporkan atau mencegah tindakan yang melanggar norma adat ataupun pelanggaran hukum yang dilakukan oleh wisatawan asing bukan ikut memviralkan tindakan yang melanggar hukum," katanya pada Senin . Menurut Irjen Pol Putu Jaya Danu, masyarakat yang ikut mengunggah video yang bermuatan pornografi dapat dijerat dengan undang undang ITE. Pasalnya undang undang ITE tersebut tidak hanya menjerat pelaku pembuat video yang bermuatan pornografi tetapi juga bisa menjerat mereka yang mengunggah ke media sosial."Kita akan proses secara hukum jika ada warga yang unggahan di media sosial apabila memenuhi unsur-unsur pornografi," tegasnya.
Dalam video tersebut seorang perempuan yang dibonceng oleh seorang teman laki lakinya. Kini JA telah diamankan oleh pihak kepolisian dengan ancaman menggunakan undang undang pornografi, sedangkan pelaku yang mengunggah ke media sosial masih diburu oleh pihak kepolisian.
Philippines Latest News, Philippines Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Bule Berulah Kian Menjadi hingga Viral, Kapolda Bali Malah Ancam Penjarakan Penyebar VideoKapolda Bali Irjen Pol Putu Jayan Danu Putra akan mempidanakan warga yang menyebarkan video turis asing yang bikin ulah. Kapolda Bali Irjen Pol Putu Jayan Danu...
Read more »
Gubernur Koster Sikapi Wisatawan Berulah, Sejak Januari 129 WNA DideportasiDENPASAR, BALI EXPRESS - Gubernur Bali Wayan Koster bersama Kapolda Bali, Kanwil Kemenkumham Bali, Dinas Pariwisata, Kasatpol PP Bali menyikapi berbagai peristiwa pariwisata Bali saat ini.
Read more »
Sejak Januari 2023, Sebanyak 192 Wisman DideportasiDENPASAR, BALI EXPRESS - Gubernur Bali, Wayan Koster bersama instansi terkait, Kapolda Bali, Kanwil Kemenkumham Bali, Dinas Pariwisata, Kasatpol PP Bali menyikapi berbagai peristiwa kepariwisatan Bali saat ini. Hal tersebut dilakukan di Jaya Sabha, Rumah Jabatan Gubernur Bali, Denpasar, Minggu (28/
Read more »
Polisi Bakal Pidanakan Penyebar Video WNA Nakal di BaliKepala Kepolisian Daerah Bal Irjen Putu Jayan Danu Putra mengatakan bakal mempidanakan penyebar video nakal dan menyebarkannya di media sosial.
Read more »
Gubernur dan Kapolda Bali Minta Warga Tak Viralkan Kelakuan Wisman, Khawatir Rusak Citra PariwisataKapolda Bali Irjen Putu Jayan Danu Putra meminta masyarakat tidak asal menyebarkan atau memviralkan kelakuan nakal wistawan mancanegara di media sosial.
Read more »
Kapolda Bali Peringatkan Warga yang Viralkan Kelakuan Wisman: Jangan Sembarangan, Bisa Kena UU ITEKapolda Bali Irjen Putu Jayan Danu Putra memperingatkan warga agar tidak sembarangan memviralkan kelakuan buruk wisman di Pulau Dewata.
Read more »