Kedatangan kapal perang AS dilakukan sehari setelah Korea Utara menembakkan dua rudal balistik sebagai tanggapan latihan militer gabungan AS-Korea Selatan.
JawaPos.com – Sebuah kapal induk bertenaga nuklir milik Amerika Serikat tiba di sebuah pelabuhan di kota Busan, Korea Selatan pada Selasa, saat ketegangan meningkat dengan Korea Utara menyusul serangkaian uji coba rudal dan provokasi lainnya.
Menurut media pemerintah Korea Utara, pemimpin Korut Kim Jong Un melakukan pemeriksaan terhadap pekerjaan yang berkaitan dengan program senjata nuklir negara tersebut. Kapal induk Nimitz milik Angkatan Laut AS berlabuh setelah gugus tempurnya berpartisipasi dalam latihan militer gabungan dengan Angkatan Laut Korea Selatan di perairan terbuka dekat pulau Jeju di Korsel selatan pada Senin .
Baca juga:Sri Mulyani Umumkan Gaji ke-13 Dibayarkan Mulai Juni 2023Laksamana Muda Christopher Sweeney, komandan Carrier Strike Group 11, dalam konferensi pers di kapal induk itu mengatakan bahwa Amerika Serikat, Korea Selatan dan Jepang berencana untuk melakukan latihan bersama setelah meninggalkan Busan.
Philippines Latest News, Philippines Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Pelni Siapkan 68 Kapal untuk Masa Angkutan Lebaran 2023 |Republika OnlineDari total itu, 26 kapal adalah kapal penumpang dan 42 adalah kapal perintis.
Read more »
Korut Uji Coba 2 Rudal Lagi, Saat AS Kirim Kapal IndukJet-jet tempur terdengar meraung dari USS Nimitz saat kapal induk bertenaga nuklir AS itu dan kelompok tempurnya memulai latihan dengan kapal-kapal perang Korea Selatan pada Senin (27/3), beberapa jam setelah Korea Utara menembakkan dua rudal balistik jarak pendek sebagai protes terhadap latihan...
Read more »
Potret Kapal Induk Nimitz AS Ikut Latihan Militer di KorselAmerika Serikat dan Korea Selatan menggelar latihan militer bersama. Dalam latihan militer itu, AS juga mengerahkan kapal induk Nimitz ke Korsel.
Read more »
Pelni Prediksi Angkut 600 Ribu Penumpang Pada Masa Lebaran 2023 |Republika OnlineJumlah itu 511.705 pemudik kapal penumpang dan 92.478 pemudik kapal perintis.
Read more »
Rusia Gelar Uji Coba Rudal Anti-Kapal di Laut JepangDua kapal Jepang meluncurkan serangan rudal simulasi pada kapal perang musuh tiruan.
Read more »
Kronologi Kapal Pengangkut BBM MT Kristin yang Terbakar di MataramPertamina menyampaikan kronologi kapal pengangkut BBM MT Kristin yang terbakar di Pelabuhan Ampenan, Mataram, NTB.
Read more »