Jokowi Terbang ke Gresik Tinjau Pembangunan Smelter PT Freeport TempoNasional
TEMPO.CO, Jakarta - Presiden Joko Widodo atau Jokowi melanjutkan perjalanan dinasnya dari Nusa Tenggara Barat menuju Kabupaten Gresik, Jawa Timur pada Selasa siang, 20 Juni 2023. Dalam kunjungan ke NTB, Jokowi meninjau proses pembangunan smelter PT Amman Mineral Nusa Tenggara di Kabupaten Sumbawa Barat. Jokowi menuju Gresik melalui Bandara Internasional Juanda, Kabupaten Sidoarjo, Provinsi Jawa Timur dan tiba sekitar pukul 12.30 WIB.
Dalam kunjungan itu, Jokowi didampingi oleh Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi Luhut Binsar Pandjaitan, Menteri Investasi/Kepala BKPM Bahlil Lahadalia, Menteri ESDM Arifin Tasrif, Menteri BUMN Erick Thohir, Sekretaris Kabinet Pramono Anung, Sekretaris Militer Presiden Laksda TNI Hersan, Komandan Paspampres Mayjen TNI Rafael Granada Baay, serta Deputi Bidang Protokol, Pers, dan Media Sekretariat Presiden Bey Machmudin.
Philippines Latest News, Philippines Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Jokowi akan tinjau smelter Freeport dan pabrik foil tembaga di GresikPresiden Jokowi dijadwalkan meninjau pembangunan smelter PT Freeport Indonesia dan pabrik foil tembaga PT Hailiang Nova Material Indonesia di kawasan industri JIIPE, Gresik.
Read more »
Pembangunan Smelter Tembaga Freeport (PTFI) di Gresik Sentuh 70,6 PersenPembangunan smelter tembaga PT Freeport Indonesia (PTFI) di Gresik dikabarkan telah mencapai 70,6 persen
Read more »
Cerita Jokowi Ditakut-takuti Bakal Digulingkan jika Nekat Ambil Alih Freeport'Kalau ditakuti, 'lebih baik mundur nanti jatuh, saya enggak jadi presiden' enggak jadi presiden lagi ya jadi rakyat biasa lagi wong dulu rakyat'
Read more »
Izinkan Ekspor Freeport Cs, Jokowi Bakal Turun Gunung!Presiden jokowi akan turun gunung, langsung mengecek realisasi pembangunan fasilitas pengolahan dan pemurnian (smelter)
Read more »
Jokowi Ungkap Ada Ancaman Saat Mau Kuasai 51% FreeportPresiden Jokowi mengungkapkan ancaman yang sempat mengintai dirinya saat Indonesia ingin menguasai 51% saham PT Freeport Indonesia.
Read more »
Jokowi Sudah Setop Ekspor Nikel & Bauksit, Giliran Tembaga!Presiden Jokowi akan langsung melihat pembangunan smelter Freeport dan Amman Mineral Nusa Tenggara
Read more »