Jokowi: Tak Usah Khawatir, Biasanya Stok Beras 1,2 Juta Ton Tapi Kini 2 Juta Ton

Philippines News News

Jokowi: Tak Usah Khawatir, Biasanya Stok Beras 1,2 Juta Ton Tapi Kini 2 Juta Ton
Philippines Latest News,Philippines Headlines
  • 📰 liputan6dotcom
  • ⏱ Reading Time:
  • 42 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 20%
  • Publisher: 83%

Jokowi memastikan ketersediaan cadangan beras pangan (CBP) di Gudang Bulog sekitar 1,6 juta ton. Sementara 400 ribu ton sedang distribusikan kepada keluarga penerima manfaat (KPM) dalam bentuk program bantuan pangan cadangan beras pemerintah.

Liputan6.com, Jakarta - Presiden Joko Widodo atau Jokowi meninjau gudang beras Bulog di Dramaga, Kabupaten Bogor, Provinsi Jawa Barat, Senin . Peninjauan untuk memastikan stok beras aman menyusul 7 provinsi di Indonesia mengalami kekeringan akibat El Nino.

"Biasanya stok kita hanya 1,2 juta ton, normal. Kini kita memiliki 2 juta ton beras sehingga kita tidak usah khawatir," ujarnya. Jokowi tidak menampik saat ini terjadi kenaikan harga beras. Namun Jokowi mengklaim kenaikan harga beras belum berdampak pada inflasi.Jokowi memastikan bahwa stok beras di Bulog aman, karena Pemerintah Indonesia mengimpor beras dari Kamboja. Impor beras tersebut untuk menambah cadangan pangan di Bulog.

Tambah Cadangan Bahkan, pemerintah juga menambah cadangan beras yang ada menjadi 2 juta ton dengan menunggu impor sisanya sebanyak 400 ribu ton. "Ada 10 Kg setiap paketnya di kirim ke daerah-daerah, dan distribusi digelar lebih awal September 2023 dibanding rencana sebelumnya, yaitu pada Oktober 2023, untuk membantu menurunkan harga beras," ungkapnya.

We have summarized this news so that you can read it quickly. If you are interested in the news, you can read the full text here. Read more:

liputan6dotcom /  🏆 4. in İD

Philippines Latest News, Philippines Headlines

Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.

Jokowi Pastikan Cadangan Beras Pemerintah Aman, Bakal Jadi 2 Juta TonJokowi Pastikan Cadangan Beras Pemerintah Aman, Bakal Jadi 2 Juta TonPresiden Joko Widodo (Jokowi) memastikan stok beras pemerintah aman dan akan meningkat menjadi 2 juta ton untuk menjaga stabilitas harga di pasaran.
Read more »

Jokowi usai Cek Gudang Bulog di Bogor: Jangan Khawatir, Stok Beras Kita 2 Juta TonJokowi usai Cek Gudang Bulog di Bogor: Jangan Khawatir, Stok Beras Kita 2 Juta TonPresiden Joko Widodo (Jokowi) melakukan peninjauan di Gudang Bulog Dramaga, Kabupaten Bogor, Jawa Barat pada Senin, 11 September 2023.
Read more »

Tekan Dampak El Nino, Jokowi Perintahkan Bulog Bagikan 210 Ton Beras Tiap BulanTekan Dampak El Nino, Jokowi Perintahkan Bulog Bagikan 210 Ton Beras Tiap BulanPresiden Joko Widodo menyampaikan bahwa pemerintah setiap bulan menyalurkan sekitar 210 ribu ton bantuan beras kepada masyarakat dalam upaya menekan dampak fenomena El Nino.
Read more »

Throughput kargo di pelabuhan Teluk Beibu China tembus 200 juta tonThroughput kargo di pelabuhan Teluk Beibu China tembus 200 juta tonDalam delapan bulan pertama tahun ini, throughput kargo Pelabuhan Teluk Beibu di Daerah Otonom Etnis Zhuang Guangxi, China selatan, tercatat melampaui 200 ...
Read more »

Jokowi Resmi Bagikan Bansos Beras 10 Kg buat 21,3 Juta KeluargaJokowi Resmi Bagikan Bansos Beras 10 Kg buat 21,3 Juta KeluargaPresiden Joko Widodo (Jokowi) meluncurkan bantuan sosial (bansos) beras hari ini untuk 21,3 juta keluarga penerima manfaat (KPM).
Read more »

Ternyata! Luhut Tahu Dalang Ekspor Nikel Ilegal ke ChinaTernyata! Luhut Tahu Dalang Ekspor Nikel Ilegal ke ChinaMenko Luhut mengaku sudah tahu sumber ekspor biji nikel ilegal 5,1 juta ton ke China.
Read more »



Render Time: 2025-03-06 12:59:26