Jokowi mengingatkan para atlet SEA Games tidak menggunakan bonus untuk membeli barang-barang mewah.
Liputan6.com, Jakarta - Presiden Joko Widodo atau Jokowi meminta para atlet SEA Games 2023 peraih medali memanfaatkan uang bonus yang didapat untuk investasi jangka panjang. Dia mengingatkan para atlet tak menggunakan bonus untuk membeli barang-barang mewah.
Dia mengatakan para atlet saat ini masih berusia muda yakni, berkisar di 20 sampai 25 tahun. Sehingga, uang yang jumlahnya cukup besar tersebut harus dimanfaatkan dengan sebaik-baiknya.Berikut jumlah bonus yang diberikan kepada para atlet SEA Games 2023:C. Medali Emas Perorangan menerima Rp525.000.000E. Medali Perak Perorangan menerima Rp315.000.000G. Medali Perunggu Ganda/Pasangan menerima Rp126.000.
Jokowi mengatakan, para atlet berhasil membawa pulang medali emas di atas jumlah yang ditargetkannya. Total ada 87 medali emas, 80 medali perak, dan 109 medali perunggu yang berhasil didapat para atlet pada ajang SEA Games ke-32.
Philippines Latest News, Philippines Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Jokowi Beri Bonus Rp 289 Miliar untuk Atlet SEA Games 2023Medali emas yang diraih Indonesia melebihi target saat pemberangkatan para atlet SEA Games 2023.
Read more »
Jokowi Serahkan Bonus Atlet dan Pelatih Peraih Medali SEA Games 2023, Total Rp 289 MiliarJokowi menyerahkan bonus senilai total Rp 289 miliar kepada atlet, pelatih, dan ofisial yang meraih medali pada SEA Games 2023 Kamboja
Read more »
Jokowi Beri Bonus ke Atlet SEA Games 2023, Medali Emas Perorangan Dapat Rp525 JutaJokowi mengatakan, para atlet SEA Games 2023 berhasil membawa pulang medali emas di atas jumlah yang ditargetkannya.
Read more »
Serahkan Bonus Rp 289 Miliar kepada Atlet SEA Games, Jokowi: Jangan Beli Barang Mewah, MobilPada kesempatan tersebut, Jokowi sempat menyatakan apresiasi atas perolehan medali dalam SEA Games di Kamboja yang jauh melebihi target yang ditetapkan.
Read more »
Atlet SEA Games 2023 Dapat Bonus, Jokowi Imbau agar Tak Beli Barang Mewah tapi DiinvestasikanPara atlet yang berhasil memboyong medali emas, perak dan perunggu ini masih sangat panjang perjuangannya.
Read more »
Jokowi Bagi Bonus SEA Games: Jangan Dibelikan Barang Mewah!Lebih lanjut, Jokowi memastikan bahwa bonus akan segera diberikan. Namun, kepala negara menitipkan pesan perihal penggunaan bonusnya.
Read more »