Presiden Jokowi dan Wakil Presiden Ma'ruf Amin dipastikan mendapatkan gaji ke-13 tahun ini. Honorer bagaimana?
Jakarta, CNBC Indonesia -
Berdasarkan Peraturan Pemerintah Nomor 15 Tahun 2023, Presiden Joko Widodo hingga Wakil Presiden Ma'ruf Amin dipastikan akan mendapat gaji ke-13.Dikutip dari Pasal 2 PP Nomor 15 Tahun 2023, Pemerintah memberikan tunjangan gaji ke-13 Tahun 2023 kepada Aparatur Negara, Pensiunan, Penerima Pensiun, dan Penerima Tunjangan sebagai wujud penghargaan atas pengabdian kepada bangsa dan negara dengan memperhatikan kemampuan keuangan negara.
Sementara itu, untuk honorer atau pegawai non ASN juga mendapatkan gaji ke-13, namun dengan beberapa syarat. Selain itu, juga yang memperoleh pendanaan belanja pegawainya bersumber dari Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara atau Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah, dan diangkat oleh pejabat yang memiliki kewenangan dan/atau telah menandatangani perjanjian kerja sesuai dengan ketentuan peraturan perundang-undangan.Direktur Jenderal Anggaran Kementerian Keuangan Isa Rachmatawarta mengungkapkan, bahwa pencairan gaji ke-13 mulai dicairkan hari ini.
Philippines Latest News, Philippines Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Segini Besaran Gaji Ke-13 yang Diterima Jokowi dan Ma'ruf AminSebagai pemimpin sekaligus abdi negara, Presiden Joko Widodo (Jokowi) dan Wakil Presiden Ma'ruf Amin dipastikan mendapat gaji ke-13.
Read more »
Ganjar di Hadapan Relawan Jokowi: Banyak Pendukung Jokowi Sejak Awal Sudah Dukung SayaGanjar mengklaim banyak relawan Jokowi yang sejak awal sudah mendukung dirinya. Bahkan, ia sudah terima dukungan dari relawan Jokowi di luar negeri
Read more »
Tanggapan Bupati Polewali Mandar Usai Dengarkan Perjuangan Guru Honorer yang 17 Tahun MengabdiBupati Polewali Mandar, Andi Ibrahim Masdar mengungkapkan bahwa...
Read more »
Ketua Komisi I: Tak Ada Pengangkatan Guru Honorer Tahun 2023Tahun ini kemungkinan besar tidak ada pengangkatan PPPK untuk guru honorer yang sudah dinyatakan lulus tes pada 2021 lalu. Sebab, Pemkab Situbondo masih menghitung jumlah kebutuhan anggaran jika mereka diangkat sebagai PPPK di Kota Santri.
Read more »
Cerita Guru Honorer Mengajar di Daerah Terpencil, Lewati Bukit Hingga Seberangi Lautlain perjuangan Nasmawaty, lain pula kisah Muhammad Asmin. Meski mempunyai gelar sarjana pendidikan, Asmin masih ...
Read more »
Penetapan NI PPPK Guru DKI Abu-Abu, Gaji Honorer Tertahan, Harus ke Pinjol?Penetapan NI PPPK Guru DKI masih belum jelas, gaji honorer tertahan, apakah guru honorer harus ke Pinjol?
Read more »