Jokowi Kecam Keras Pembunuhan Pemimpin Hamas

Berita News

Jokowi Kecam Keras Pembunuhan Pemimpin Hamas
Indonesia
  • 📰 voaindonesia
  • ⏱ Reading Time:
  • 36 sec. here
  • 3 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 21%
  • Publisher: 63%

Pembunuhan pemimpin Hamas, Ismail Haniyeh saat berada di Iran memunculkan kekhawatiran semakin meluasnya perang ke luar Gaza. Haniyeh menjadi pemimpin kelompok pro-Iran kedua yang dibunuh dalam waktu sepekan setelah pembunuhan komandan Hizbullah, Fuad Shukr di Lebanon.

Anggota Hamas memegang poster kepala politik Hamas Ismail Haniyeh yang terbunuh dalam aksi protes di kamp pengungsi Palestina al-Bass, di kota pelabuhan selatan Tyre, Lebanon, Rabu, 31 Juli 2024. "Itu sebuah kekerasan, pembunuhan yang tidak bisa ditoleransi dan terjadi di wilayah kedaulatan Iran," kata Jokowi di Jakarta, Kamis , merespons kematian Haniyeh dalam serangan udara di Ibu Kota Iran, Teheran, Rabu .

Presiden Jokowi usai menghadiri Peresmian Pembukaan FEKDI X KKI 2024 di Jakarta, Kamis mengecam keras aksi kekerasan dan pembunuhan terhadap pemimpin Hamas, Ismail Haniyeh beberapa waktu lalu . “Dengan tewasnya Haniyeh ini, bagi saya, ini disrupsi terhadap proses perdamaian yang ada. Karena kita lihat sendiri sebenarnya Hamas, mau tidak mau, suka tidak suka, kita melihatnya sebagai satu entitas kelompok perlawanan, sehingga potensi terjadinya retaliasi cukup besar,” ungkap Agung.Indonesia Kecam Pembunuhan Pemimpin Hamas, JK Sampaikan Belasungkawa, MUI Serukan Salat Gaib

Lebih jauh, Agung menambahkan, potensi meluasnya konflik pasca kematian Haniyeh seperti perang terbuka bisa saja terjadi.

We have summarized this news so that you can read it quickly. If you are interested in the news, you can read the full text here. Read more:

voaindonesia /  🏆 15. in İD

Indonesia

Philippines Latest News, Philippines Headlines

Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.

Cina, Rusia, dan Iran Mengutuk Pembunuhan Pemimpin Hamas Ismail HaniyehDewan Keamanan PBB menggelar sidang darurat membahas kematian pimpinan Hamas,Ismail Haniyeh. Cina,Rusia,dan Iran mengutuk pembunuhan tersebut.
Read more »

Indonesia kecam pembunuhan petinggi Hamas Ismail Haniyeh di IranIndonesia kecam pembunuhan petinggi Hamas Ismail Haniyeh di IranIndonesia mengecam keras pembunuhan terhadap Ismail Haniyeh, pemimpin biro politik organisasi perlawanan Palestina Hamas di Teheran, Iran, pada ...
Read more »

Iran Tegas Sebut AS Bertanggung Jawab Atas Pembunuhan Ismail HaniyehIran Tegas Sebut AS Bertanggung Jawab Atas Pembunuhan Ismail HaniyehIran mengatakan Amerika Serikat bertanggung jawab atas pembunuhan pemimpin Hamas Ismail Haniyeh di Teheran.
Read more »

AS Mengeklaim Tak Terlibat Pembunuhan Pimpinan HamasAS Mengeklaim Tak Terlibat Pembunuhan Pimpinan HamasAS mengeklaim tidak mengetahui atau terlibat dalam pembunuhan pemimpin politik Hamas Ismail Haniyeh di Iran.
Read more »

Iran Ancam Pembalasan Keras ke Israel atas Pembunuhan Ismail Haniyeh, Netanyahu Malah JemawaIran Ancam Pembalasan Keras ke Israel atas Pembunuhan Ismail Haniyeh, Netanyahu Malah JemawaIran ancam memberikan pembalasan keras ke Israel atas pembunuhan pemimpin Hamas Ismail Haniyeh.
Read more »

Tokoh Hamas Ismail Haniyeh Dibunuh Saat Hadiri Pelantikan Presiden IranTokoh Hamas Ismail Haniyeh Dibunuh Saat Hadiri Pelantikan Presiden IranKepala Biro Politik Hamas Ismail Haniyeh tewas dalam pembunuhan di Teheran ketika menghadiri pelantikan Presiden Iran.
Read more »



Render Time: 2025-02-25 01:59:30