Pemerintah Jepang, Kamis (12/10) mengatakan pihaknya akan meminta pengadilan untuk mencabut status hukum Gereja Unifikasi setelah pembunuhan mantan Perdana Menteri Shinzo Abe menimbulkan pertanyaan tentang taktik penggalangan dana dan perekrutan kelompok tersebut. Menteri Pendidikan Masahito...
Pertemuan Dewan Urusan Keagamaan Jepang yang membahas permintaan perintah untuk membubarkan Gereja Unifikasi, di Tokyo, 12 Oktober 2023.
Jika status hukumnya dicabut, gereja akan kehilangan hak istimewa pembebasan pajak sebagai organisasi keagamaan namun tetap dapat beroperasi. Selama beberapa dekade, gereja itu menekan secara kejiwaan para pengikutnya sehingga tidak mampu mengambil keputusam, membuat mereka membeli barang-barang mahal dan menyumbang melebihi kemampuan finansial mereka, yang juga memengaruhi kehidupan keluarga mereka, kata Moriyama.
Menteri Pendidikan, Kebudayaan, Olahraga, Ilmu Pengetahuan dan Teknologi Jepang Masahito Moriyama pada pertemuan Dewan Urusan Keagamaan di Tokyo, 12 Oktober 2023. Jepang mempunyai hambatan dalam membatasi kegiatan keagamaan karena adanya pembelajaran dari penindasan terhadap kebebasan beragama dan berpikir sebelum perang dan masa perang.
Philippines Latest News, Philippines Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Puan: Kerja sama Indonesia-Jepang tetap jalan meski ganti pemerintahanKetua DPR RI Puan Maharani memastikan komitmen Perdana Menteri Jepang Fumio Kishida bahwa kerja sama yang sudah dijalin dengan Jepang selama ini tetap ...
Read more »
Intip Mobil Listrik Tunggangan Pemimpin Negara di KTT AISPemimpin negara hadir adalah Presiden Micronesia, Perdana Menteri Niue, Perdana Menteri São Tomé and Príncipe, Perdana Menteri Timor-Leste, dan Perdana Tuvalu.
Read more »
Pemeriksaan Tersangka Kasus Korupsi Proyek GerejaBerita Terkini Seputar Opini, Berita Terbaru Indonesia, Berita Hari Ini, Berita Terpopuler, Media Indonesia | Referensi Bangsa
Read more »